5. Malam Yang Penuh Berkah
Allah Ta’ala berfirman :
“Sesungguhnya Kami menurunkannya pada suatu malam yang diberkahi”. (QS. Ad Dukhan: 3).
6. Salat Pada Malam Itu Mendapatkan Ampunan
Baca Juga:Berapa Rakaat Sholat Lailatul Qadar? Ini Tata Cara dan Waktu Terbaik Melaksanakannya
Rasulullah Shallallahu Alaihi wa Sallam bersabda :
“Barangsiapa melaksanakan shalat pada lailatul qadr karena iman dan mengharap pahala dari Allah, maka dosa-dosanya yang telah lalu akan diampuni (HR. Bukhari).
Waktu Lailatul Qadar
Malam Lailatul Qadr terjadi pada 10 malam terakhir Ramadhan. Rasulullah Shallallahu Alaihi wa Sallam bersabda :
“Carilah lailatul qadar pada sepuluh malam terakhir dari bulan Ramadhan.” (HR. Bukhari Muslim).
Baca Juga:Hikmah Malam Lailatul Qadar, Apa Saja Itu?
Dan lebih memungkinkan bahwa Lailatul Qadr terjadi pada malam ganjil pada 10 malam terakhir Ramadhan. Rasulullah Shallallahu Alaihi wa Sallam bersabda :