Karena dihalau, mereka saling dorong dan hampir baku pukul.
Tiba-tiba di luar ruangan kaca depan kantor Gubernur dilempari batu. Massa semakin menjadi-jadi. Mereka membanting meja dan merusak pot bunga.
Dalam tuntutannya, para supporter tak terima stadion Mattoanging dibongkar dan tak kunjung dibangun.
"Mattoanging harga mati," teriak para suporter.
Baca Juga:BREAKING NEWS: Kantor Gubernur Sulsel Rusak Diserang Massa
Hingga kini, suasana di kantor Gubernur Sulawesi Selatan sudah kondusif. Para pengunjuk rasa sudah membubarkan diri.
Kontributor : Lorensia Clara Tambing