Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa Menikah, Jaksa Agung ST Burhanuddin dan A.M Hendropriyono Jadi Saksi

Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa memberikan kabar bahagia di media sosial

Muhammad Yunus
Selasa, 07 Juni 2022 | 05:25 WIB
Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa Menikah, Jaksa Agung ST Burhanuddin dan A.M Hendropriyono Jadi Saksi
Deddy Corbuzier Resmi menikahi Sabrina Chairunnisa (@sabrinachairunnisa_)

Meski belum ada kepastian terkait Deddy Corbuzier akan menunaikan ibadah haji, netizen ramai-ramai mendoakannya aga bisa menjalankan ibadah haji dengan baik, lancar hingga menjadi haji mabrur.

"Semoga menjadi haji yang mabrur," tulis salah seorang netizen, "Pergi haji Pak?" ujar lainnya, "Umrah ya Om?" ujar netizen lain.

Selain yang menduga Deddy Corbuzier naik haji, beberapa netizen malah mengaitkan hal tersebut dengan Bintang Emon.

"Wahhh gara-gara stand uo Bintang Emon nih," ujar salah satu netizen, "Efek Emon kah?" sahut netizen lain.

Baca Juga:Hendropriyono Jadi Saksi Pernikahan Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa, Sahabat hingga Selebriti Ucapkan Selamat

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini