SuaraSulsel.id - Prakiraan cuaca wilayah Sulawesi Selatan dan sekitarnya hari ini Selasa tanggal 07 September 2021
- Pagi Hari: Berawan. Berpotensi Hujan Ringan di wilayah Malili, Masamba,Palopo, Rantepao, Makale, Enrekang, Bantaeng, Sinjai dan Bulukumba
- Siang/Sore Hari: Cerah Berawan. Berpotensi Hujan Ringan di wilayah Malili, Masamba, Palopo, Makale, Maros, Makassar, Takalar, Sinjai dan Blukumba
- Malam Hari: Berawan. Berpotensi Hujan Ringan di wilayah Masamba dan Palopo
- Dini Hari: Berawan. Berpotensi Hujan Ringan hingga Sedang di wilayah Palopo dan Makale
Baca Juga:Ponakan Nurdin Abdullah Kecam Pembongkaran Kamar di Rujab Gubernur Sulsel, Singgung Agama
- Suhu Udara : 21 - 33°C.
- Kelembapan Udara : 70 - 95%.
- Angin : Timur - Tenggara / 10 - 35 km/jam.
- Peringatan Dini : Moderate Sea (Gel. 1.25-2.5 m) terjadi di: Selat Makassar bagian selatan, Perairan Pare-Pare, Perairan Spermonde Makassar bagian barat, Perairan barat Kep. Selayar, Perairan Sabalana, Teluk Bone bagian selatan,Perairan timur Kep. Selayar, Laut Flores bagian utara, Perairan P. Bonerate - Kalaotoa bagian utara, dan Perairan P. Bonerate - Kalaotoa bagian selatan.
Rough Sea (Gel. 2.5-4.0 m) terjadi di: Laut Flores bagian timur.
Prakirawan - BMKG Makassar
Dibuat: 07 September 2021, 06.00 WITA
Baca Juga:Kamar Tidur Nurdin Abdullah di Rumah Jabatan Gubernur Sulsel Dibongkar, Sempat Ricuh