Peringatan Dini Prakiraan Cuaca Sulawesi Selatan Jumat 28 Mei 2021

Tinggi gelombang di Selat Makassar hingga 2,5 meter

Muhammad Yunus
Jum'at, 28 Mei 2021 | 05:38 WIB
Peringatan Dini Prakiraan Cuaca Sulawesi Selatan Jumat 28 Mei 2021
Ilustrasi Gelombang laut / [SuaraSulsel.id / Antara]

SuaraSulsel.id - Prakiraan Cuaca Sulawesi Selatan dan sekitarnya hari ini, Jumat 28 Mei 2021

- Pagi Hari: Cerah Berawan.

- Siang/Sore Hari: Cerah Berawan. Berpotensi Hujan Ringan di wilayah Malili, Gowa, Watampone, Bulukumba, Sinjai.

- Malam Hari: Berawan. Berpotensi Hujan Ringan di wilayah Masamba, Palopo, Belopa, Sengkang, Watampone.

Baca Juga:Heboh Jenazah Muslim Tertukar Dengan Jenazah Tionghoa, Jenazah Muslim Terlanjur Dikremasi

- Dini Hari: Berawan. Berpotensi Hujan Ringan di wilayah Belopa, Sengkang.

- Suhu Udara : 20 - 34°C.

- Kelembapan Udara : 65 - 90 %.

- Angin : Timur - Tenggara / 10 - 35 km/jam.

  • Peringatan Dini :
    Moderate Sea (Gel. 1.25-2.5 m) terjadi di Selat Makassar bagian selatan, Perairan Spermonde Makassar bagian barat, Perairan barat Kep. Selayar, Perairan Sabalana, Teluk Bone bagian selatan, Perairan timur Kep. Selayar, Laut Flores bagian barat, Perairan P. Bonerate - Kalaotoa bagian utara dan selatan. 
  • Rough Sea (Gel. 2.5-4.0 m) terjadi di Laut Flores bagian utara dan timur.

Prakirawan - BMKG Makassar
Dibuat: 28 Mei 2021, 06.00 WITA

Baca Juga:Bermodal Pinjaman BRI, Kini Perempuan asal Sulsel Ini Punya 4 Cabang Usaha

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini