SuaraSulsel.id - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menyatakan bahwa fenomena hari tanpa bayangan diprakirakan terjadi di wilayah Kota Palu, Sulawesi Tengah, pada 18 Maret 2022 pukul 12.08 WITA.
Staf operasional Stasiun Geofisika Palu Bambang Haryono mengatakan bahwa fenomena hari tanpa bayangan atau kulminasi matahari biasanya terjadi dua kali dalam satu tahun.
"Kalau di Palu diprediksi di Bulan Maret, itu untuk hari tanpa bayangan utama," katanya di Kota Palu, Kamis 17 Februari 2022.
"Fenomenanya disebut kulminasi utama, pada saat itu matahari akan tepat berada di atas kepala pengamat atau titik zenit," katanya.
Baca Juga: Pusat Pembelajaran Kelor Pertama Asia Tenggara Dibangun di Kota Palu
Ia menjelaskan, saat matahari berada dititik zenit bayangan benda tegak akan menghilang selama sekitar 30 detik sebelum dan sesudah waktu puncak di masing masing wilayah karena bertumpuk dengan benda itu sendiri.
Matahari diperkirakan berada di atas wilayah Indonesia dari 21 Februari hingga 5 April 2022.
Selama kurun itu daerah-daerah di Indonesia akan mengalami hari tanpa bayangan, hari ketika benda tegak tidak berongga tidak memiliki bayangan pada tengah hari, saat matahari berada di atasnya.
Berita Terkait
-
Review Novel Perempuan Bayangan, Cerita dengan 3 Sudut Pandang
-
Matahari di Atas Kepala, Warga Jakarta Rasakan Hari Tanpa Bayangan!
-
Lebaran Mandura: Perayaan Syawal Khas Suku Asli Palu
-
Biadab! Pengacara di Palu Diduga Cabuli Anak 10 Tahun, Kasus Terungkap usai Korban Ngadu ke Guru Sekolah
-
Indonesia Alami Fenomena Hari Tanpa Bayangan, Cek Tanggal dan Wilayahnya
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Perintah Prabowo! Dua Proyek Bendungan di Sulsel Tidak Dilanjutkan
-
Dua Hari Satu Malam! Perjalanan Ekstrem Antar Logistik Pilkada ke Desa Terpencil di Sulsel
-
Terungkap! Sanksi Dosen Pelaku Pelecehan Seksual di Unhas Tidak Berat
-
Daftar Pemain PSM Makassar Dipanggil PSSI untuk Piala AFF 2024
-
Kinerja Cemerlang BRI: Sunarso Dedikasikan Penghargaan The Best CEO untuk Insan BRILiaN