SuaraSulsel.id - Dosen Universitas Islam Negeri (UIN) Alauddin meninggal dunia saat berdiri di mimbar masjid. Menyampaikan ceramah usai salat dhuhur, Senin 26 April 2021.
Penceramah tersebut diketahu bernama Muhammad Ruddin Emang. Sedang memberikan kultum usai salat dhuhur di Masjid Baiturrahman Panaikang Makassar.
Video yang beredar, Ustadz Ruddin Emang sudah akan mengakhiri kultum. Mengangkat kedua tangan mengajak jemaah berdoa. Belum selesai doanya, tiba-tiba kepalanya terkulai dan jatuh di mimbar masjid.
Baca Juga: BREAKING NEWS : Densus 88 Tangkap Terduga Teroris di Masjid, Ada Senjata
Jemaah yang melihat dan mendengar suara langsung berusaha melakukan pertolongan. Menganggkat badan ustadz. Namun nyawa ustadz tidak sempat diselamatkan. Ustadz Ruddin dinyatakan telah meninggal dunia.
"Beliau orang yang baik, meninggal di bulan yg baik, di tempat yg baik, dengan cara yg baik," kata warganet. Mengutip dari instagram terkinidotid.
"Husnul khatimah insya Allah, Bapak DR. H. Ruddin Emang, M.Pd," tulis Yusuf Hakim, warganet yang mengabarkan lewat media sosial.
Ustadz Ruddin Emang adalah tokoh Muhammadiyah. Dua pekan lalu istrinya juga dikabarkan telah meninggal dunia.
"Semoga husnul khatimah,Amin"
Baca Juga: Perempuan di Makassar Gowes Pakai Baju Kebaya, Rayakan Hari Kartini
Berita Terkait
Terpopuler
- Cerita Stefano Lilipaly Diminta Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Siapa Pembuat QRIS yang Hebohkan Dunia Keuangan Global
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah Rp30 Juta, Murah Tetap Berkelas
- 9 Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp 30 Jutaan, Mesin Bandel Dan Masih Banyak di Pasaran
Pilihan
-
Oh Nasibmu MU: Tak Pernah Kalah, Sekali Tumbang Justru di Laga Final
-
Tottenham Hotspur Juara Liga Europa, Akhiri 17 Tahun Puasa Gelar
-
5 Rekomendasi Skincare Wardah Terbaik, Bahan Alami Aman Dipakai Sehari-hari
-
Mau Masuk SMA Favorit di Sumsel? Ini 6 Jalur Pendaftaran SPMB 2025
-
Mobilnya Dikritik Karena Penuh Skandal, Xiaomi Malah Lapor Warganet ke Polisi
Terkini
-
Sosok Jusuf Manggabarani: Jenderal Berani Melawan Preman, Tolak Pangkat, dan Selamatkan TVRI
-
Tarif Impor AS Bikin Industri Terpuruk, Pengusaha: Kami Jadi Korban Eksperimen
-
Ini Syarat Baru Masuk SMAN Unggulan di Kota Makassar
-
5 Link Saldo Dana Kaget, Bisa Klaim Hingga Ratusan Ribu Rupiah
-
10 Langkah Pendirian Koperasi Merah Putih di Desa dan Kelurahan