Steve Raru Jadi Tersangka Dugaan Pengancaman Terhadap Bupati Toraja Utara

Steve ditetapkan jadi tersangka kasus pengancaman setelah polisi melakukan gelar perkara

Muhammad Yunus
Rabu, 26 Juli 2023 | 12:15 WIB
Steve Raru Jadi Tersangka Dugaan Pengancaman Terhadap Bupati Toraja Utara
Bupati Toraja Utara Yohanis Bassang [SuaraSulsel.id/ANTARA]

Setelah kejadian itu, Steve diteriaki oleh Bupati. Ia lantas mengerem mobil dan menghampiri Bupati.

"Saya tanya, pak Bassang apa ada?. Dia langsung bilang, kamu pikir saya tidak lihat kamu angkat kepalan tangan?," katanya.

Steve pun mengelak. Mereka kemudian cekcok. Steve bilang tak ingin cari masalah dengan Bupati.

Steve lalu melaporkan balik Yohanis Bassang ke polisi dengan dugaan pencemaran nama baik.

Baca Juga:Andi Sudirman Tinjau Pembangunan Jembatan Sungai Malango Toraja Utara

Kontributor : Lorensia Clara Tambing

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini