SuaraSulsel.id - Tekanan darah rendah atau hipotensi adalah kondisi saat tekanan darah lebih rendah dari normal, sementara kebalikannya yaitu tekanan darah tinggi atau hipertensi.
Tekanan darah sendiri adalah kekuatan darah terhadap dinding pembuluh darah. Darah sendiri dipompa ke seluruh tubuh oleh jantung.
Hipotensi merupakan penyakit yang cukup diperhitungkan dan perlu penanganan dokter ketika mengalaminya.
Namun, beberapa tips secara mandiri juga dapat dilakukan untuk mencegah tekanan darah rendah.
Berikut 10 cara mengatasi darah rendah:
1. Minum Banyak Air
Dehidrasi terkadang dapat menyebabkan tekanan darah rendah. Beberapa orang mungkin mengalami hipotensi bahkan dengan dehidrasi ringan.
Anda juga bisa mengalami dehidrasi karena kehilangan air terlalu cepat. Hal ini dapat terjadi melalui muntah, diare parah, demam, olahraga berat, dan keringat berlebih.
Untuk itu, minumlah banyak air agar menghindari dehidrasi yang berujung darah rendah.
2. Makan Makanan Seimbang