Cara Mengatasi Darah Rendah, Minum Banyak Air Putih hingga Hindari Alkohol

Tekanan darah rendah atau hipotensi adalah kondisi saat tekanan darah lebih rendah dari normal.

Eviera Paramita Sandi
Jum'at, 09 Desember 2022 | 14:00 WIB
Cara Mengatasi Darah Rendah, Minum Banyak Air Putih hingga Hindari Alkohol
Ilustrasi orang yang mengalami darah rendah (Pexels/SHVETS Production).

SuaraSulsel.id - Tekanan darah rendah atau hipotensi adalah kondisi saat tekanan darah lebih rendah dari normal, sementara kebalikannya yaitu tekanan darah tinggi atau hipertensi.

Tekanan darah sendiri adalah kekuatan darah terhadap dinding pembuluh darah. Darah sendiri dipompa ke seluruh tubuh oleh jantung.

Hipotensi merupakan penyakit yang cukup diperhitungkan dan perlu penanganan dokter ketika mengalaminya.

Namun, beberapa tips secara mandiri juga dapat dilakukan untuk mencegah tekanan darah rendah.

Berikut 10 cara mengatasi darah rendah:

1. Minum Banyak Air

Dehidrasi terkadang dapat menyebabkan tekanan darah rendah. Beberapa orang mungkin mengalami hipotensi bahkan dengan dehidrasi ringan.

Anda juga bisa mengalami dehidrasi karena kehilangan air terlalu cepat. Hal ini dapat terjadi melalui muntah, diare parah, demam, olahraga berat, dan keringat berlebih.

Untuk itu, minumlah banyak air agar menghindari dehidrasi yang berujung darah rendah.

2. Makan Makanan Seimbang

Tekanan darah rendah dan efek samping lainnya dapat terjadi jika Anda tidak mendapatkan nutrisi yang cukup.

Kadar vitamin B12, asam folat, dan zat besi yang rendah dapat menyebabkan anemia. Kondisi ini terjadi ketika tubuh tidak dapat menghasilkan cukup darah dan dapat menyebabkan tekanan darah rendah.

Untuk itu dibutuhkan memakan makanan yang seimbang bahkan mengonsumsi suplemen.

3. Makan Makanan Kecil

Anda bisa mendapatkan tekanan darah rendah setelah makan besar, meskipun hal ini lebih sering terjadi pada orang dewasa yang lebih tua.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini