Pencarian 2 Korban Tenggelam di Danau Towuti Dihentikan

Pencarian orang hilang menyasar lokasi kejadian kecelakaan (LKK), namun hingga hari ketujuh operasi pencarian, korban tak kunjung ditemukan.

Eko Faizin
Minggu, 13 Juni 2021 | 18:15 WIB
Pencarian 2 Korban Tenggelam di Danau Towuti Dihentikan
Ilustrasi pencarian korban tenggelam. [ANTARA/HO/Basarnas]

Lima penumpang perahu nahas itu merupakan satu keluarga warga Desa Lioka, Kecamatan Towuti.

Menurut Aris, tiga dari penumpang perahu itu ditemukan selamat, yakni Herunisa (15), Andang (18), dan Parul (19).

Petugas SAR gabungan masih mencari dua penumpang perahu yang lain, yakni Islahudin (69) dan Ishar (35). (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini