Andi Sudirman Evaluasi Proyek Stadion Mattoanging, Kenapa Dana Besar?

Pembangunan proyek strategis di era Gubernur Sulsel Nurdin Abdullah dikhawatirkan terbengkalai

Muhammad Yunus
Senin, 01 Maret 2021 | 12:04 WIB
Andi Sudirman Evaluasi Proyek Stadion Mattoanging, Kenapa Dana Besar?
Stadion Andi Mattalatta atau Stadion Mattoanging Makassar, Jalan Cendrawasih, Kota Makassar yang menjadi markas PSM Makassar mulai direnovasi, Rabu (21/10/2020) / Foto SuaraSulsel.id: Muhammad Aidil

"Jadi kalau dikatakan bagaimana nasibnya, masih seperti yang sebelumnya karena sudah ditetapkan di APBD dan dilakukan secara multiyears. Apalagi tidak serta merta langsung berkaitan dengan kasus sekarang ini," lanjut mantan Kepala BKPD Sulsel itu.

Diketahui, Mattoanging sudah menelan anggaran Rp20,7 miliar untuk pengurusan dokumen stadion.

Anggaran tersebut digunakan untuk analisis dampak lingkungan Rp26 juta, analisis dampak lalu lintas Rp250 juta
audit konstruksi Rp119 juta, manajemen konstruksi tahap I Rp375 juta dan DED (Detail Engineering Design) Rp20 miliar. Pemprov Sulsel  sendiri menyiapkan anggaran Rp1,1 triliun yang terdiri dari APBD dan PEN.

Kontributor : Lorensia Clara Tambing

Baca Juga:Andi Sudirman Panggil Rudy Djamaluddin, Pasca Penangkapan Nurdin Abdullah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini