Polisi Tunda Penyelidikan Kasus Dugaan Pencemaran Nama Baik Jusuf Kalla

Mengingat ini masih dalam tahapan Pilkada, dan yang dilaporkan tersebut merupakan calon peserta Pilkada

Muhammad Yunus
Senin, 07 Desember 2020 | 09:26 WIB
Polisi Tunda Penyelidikan Kasus Dugaan Pencemaran Nama Baik Jusuf Kalla
Mantan Wakil Presiden Republik Indonesia Muhammad Jusuf Kalla, meresmikan Gelanggang Olah Raga (GOR) dan Musala Ummul Hasanah Universitas Hasanuddin, Kamis (12/11/2020) / [Foto: Unhas]

Sebelumnya, perkara dugaan pencemaran nama baik mantan Wakil Presiden RI ke 10 dan 12, HM Jusuf Kalla melalui rekaman video dan suara mirip Danny Pomanto yang viral dimedia sosial dilaporkan putranya Solihin Kalla melalui penasehat hukum keluarga yakni Yusuf Gunco di kantor Polda Sulsel pada Sabtu (5/12/2020).

Pelaporan tersebut terkait isi rekaman yang diduga menuding dan mengaitkan JK sebagai dalang penangkapan Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) beberapa waktu lalu. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini