Kendati demikian, kasus ini dilimpahkan ke Unit Perlindungan Perempuan dan Anak Polrestabes Makassar karena korban masih di bawah umur.
"Sudah (ada laporan polisi), tetapi sudah diserahkan penanganannya ke polrestabes dan sedang diusut untuk mencari pelakunya," kata Aris.
Sebelumnya, beredar rekaman video CCTV berdurasi 04.09 menit memperlihatkan korban F bersama rekannya berjalan pulang dekat sekolahnya.
Tiba-tiba ada empat orang pelajar lainnya menghampiri korban lalu menahannya. Satu pelajar terduga pelaku menggunakan sepeda motor langsung berhenti, kemudian berlari sambil menendang pelaku.
Baca Juga: Pasien Anak Rawat Inap Akibat Rokok Elektrik Melonjak 733 Persen Sejak 2020
Korban langsung tersungkur di depan pagar rumah warga. Belum sempat berdiri, terduga pelaku lainnya menendang tubuh korban sebanyak tiga kali hingga korban terlihat merintih kesakitan.
Seorang ibu yang mengetahui kejadian itu berusaha menghentikan aksi pengeroyokan para pelajar dengan mengatakan aksi mereka terekam CCTV.
Ketua RT setempat Saharuddin Tawi membenarkan kejadian tersebut, namun tidak melihat langsung karena sedang istirahat di rumahnya. Selang beberapa saat menerima kiriman CCTV bahwa kejadian itu tepat berada di depan rumah warga bernama Romy Harminto.
"Istrinya memperlihatkan rekaman CCTV, setelah itu saya klarifikasi dan ternyata memang betul itu terjadi. Kalau korban itu anak SMP. Kalau pelaku saya melihat tidak begitu jelas, tapi saya lihat pakai celana SMA, pelajar semua. Belum tahu motif persoalan ini. Kabarnya, korban sudah visum dan ada memar di bagian rahang," paparnya kepada wartawan.
Baca Juga: Pelajar SMP di Kota Makassar Dianiaya, Korban Dikenal Cerdas dan Penghafal Al Quran
Berita Terkait
-
Jika Terbukti Ridwan Kamil Ayah Biologisnya, Anak Lisa Mariana Bisa Dapat Jatah Warisan
-
Ucapan Karyawan Saat Dapat THR dari Anak-Anak Nikita Mirzani Disorot
-
Perjuangan Sarwendah Demi Anak: Tutup Telinga Soal Ruben Onsu Mualaf Hingga Bawa ke Psikolog
-
Detik-detik Anak 10 Tahun Diterkam Buaya di Depan Mata Keluarga
-
Lisa Mariana Makin Berani Umbar Foto Kehamilan Anak RK, Ekspresi Wajah Dipertanyakan: Katanya Stres?
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Prabowo Percaya Diri Lawan Tarif Trump: Tidak Perlu Ada Rasa Kuatir!
-
Magisnya Syawalan Mangkunegaran: Tradisi yang Mengumpulkan Hati Keluarga dan Masyarakat
-
PT JMTO Bantah Abu Janda Jadi Komisaris, Kementerian BUMN Bungkam
-
Pantang Kalah! Ini Potensi Bencana Timnas Indonesia U-17 Jika Kalah Lawan Yaman
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan RAM 8 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Balap Perahu Hias dan Lebaran Ketupat: Dua Tradisi Unik di Gorontalo dan Mataram
-
Gelap Ruang Jiwa: Bisnis Aksesori Binaan BRI yang Ekspansi Global Lewat BRI UMKM EXPO(RT) 2025
-
Batal Nikah Gegara Uang Panai? Rumah Calon Pengantin Pria di Jeneponto Hancur
-
Muhammadiyah Sindir Tata Kelola Kampus: Hindari Personal, Keluarga, dan Kelompok
-
Hercules Sumbang Rp50 Juta untuk Pondok Pesantren As'adiyah Sengkang