SuaraSulsel.id - Kapal cepat atau speedboat milik Kejaksaan Negeri Wakatobi mengalami kecelakaan. Saat melaju menuju Pulau Wanci, Sulawesi Tenggara.
Mengutip telisik.id -- jaringan Suara.com, peristiwa naas tersebut terjadi di Perairan Kaledupa, Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara, Jumat (19/11/2021), sekira pukul 12.05 Wita.
Insiden naas tersebut mengakibatkan 1 orang penumpang meninggal dunia.
Humas Basarnas Kendari Wahyudi, mengungkapkan kronologis peristiwa kecelaakan speedboat milik Kejari Wakatobi berpenumpang 6 orang.
Baca Juga: Indahnya Menara Eiffel Dari Bambu, Kreatif dan Produktif di Tengah Pandemi
“Speedboat mengalami kerusakan mesin dan pada saat nakhoda mengecek mesin yang mati. Nakhoda jatuh dan pingsan sehingga dibutuhkan bantuan medis,” ujar Wahyudi.
Lebih lanjut, Wahyudi mengatakan, pihaknya mengevakuasi 6 korban. Namun satu orang sudah meninggal dunia.
“Semua korban dievakuasi menuju Dermaga Hotel Wisata Wanci pada pukul 15.04 Wita, namun satu orang korban dalam keadaan meninggal dunia,” lanjut Wahyudi.
Adapun daftar penumpang speedboat, sebagai berikut:
- Muh Firman/Selamat
Baca Juga: Desa Wisata di Wakatobi, Bisa Lihat Ikan Berenang dari Atas Tebing Pantai
- Erwin/Selamat
- Nur Safitra/Selamat
- Eko/Selamat
- Herianto Jaelani/Meninggal Dunia
- Laode Iksan/Selamat.
Berita Terkait
-
Warganet Soroti Ekspresi Kades yang Kecewa saat Bule Perbaiki Jembatan Rusak: Pak Jokowi, Liat Nih!
-
Tampang Kades yang Kecewa Bule Perbaiki Jembatan Rusak, Publik: Pak Jokowi Lihat Nih
-
Heboh Kades Kecewa Gegara Bule Perbaiki Jembatan, Netizen: Marah Nggak Dapat Fee Proyek!
-
Gak Masuk Akal Pejabat! Bule Ini Perbaiki Jembatan Rusak di Wakatobi Dalam 24 Jam, Kok Bisa?
-
Sosok Kristian Hansen, YouTuber Bule Panen Pujian Bangun Jembatan Rusak di Wakatobi
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya, Banyak Hadiah dan Hiburan Menarik
-
Apakah Garmin Venu 3 Memiliki Layar Sentuh? Temukan Jawaban Beserta Fitur-Fitur yang Dimilikinya
-
Sosok Kasatreskrim AKP Ryanto Ulil Anshar Yang Ditembak Mati Rekannya Sendiri
-
Dikenal Religius, Oknum Dosen Unhas Lecehkan Mahasiswi Saat Bimbingan Skripsi
-
Memanas! Dua Mantan Wali Kota Parepare Saling "Buka Aib" di Rapat Komisi II DPR RI