SuaraSulsel.id - Kasus pengeroyokan terhadap Anggota TNI di Gorontalo berlanjut. Keluarga pelaku pengeroyokan mengaku mendapat teror.
Takut dengan teror yang diterima, keluarga pelaku pun mengadu ke Gubernur Gorontalo Rusli Habibie. Meminta perlindungan.
Kepada Rusli, keluarga pelaku pengeroyokan anggota TNI meminta tiga permohonan.
Pertama, keluarga pelaku meminta Gubernur Provinsi Gorontalo memberi izin untuk melihat dan menjenguk pelaku yang ditahan.
Kedua, meminta pihak keamanan agar melacak orang yang meneror pihak keluarga pelaku.
Dan yang ketiga keluarga pelaku meminta agar pelaku mendapatkan perawatan medis di rumah sakit.
Ketiga permintaan tersebut disanggupi Gubernur Gorontalo, Rusli Habibie.
Hal tersebut disampaikan Rusli usai menghadiri pertemuan dengan keluarga pelaku di Kantor Lurah Tenda, Kecamatan Hulonthalangi, Kota Gorontalo, Sabtu (6/2/2021).
“Saya juga akan sampaikan, jika memungkinkan malam ini, ada petugas dari provos TNI untuk menjaga kampung keluarga pelaku ini. Agar mereka merasa nyaman dan aman,” ucap Rusli kepada gopos.id -- jaringan suara.com
Baca Juga: Heboh Warga Gorontalo Meninggal Karena Tidur Pakai Headset, Polisi Buktikan
Lebih lanjut Rusli mengatakan penyebab utama kejadian tersebut karena minuman keras, sehingga pelaku kehilangan kendali dan terjadi aksi pengeroyokan.
“Saya berharap ini menjadi yang pertama dan terakhir di Provinsi Gorontalo,” tegasnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
- 7 Sunscreen yang Wudhu Friendly: Cocok untuk Muslimah Usia 30-an, Aman Dipakai Seharian
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 23 Oktober 2025: Pemain 110-113, Gems, dan Poin Rank Up Menanti
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Hamil Muda Jualan Skincare Ilegal, IRT di Kendari Terancam 12 Tahun Penjara
-
902 Siswa Disabilitas Dapat Bantuan Tabungan Pendidikan dari Gubernur Sulsel
-
387 Eks Penderita Kusta Makassar Terima Bantuan Pemprov Sulsel
-
PSM Makassar Usung 'Siri na Pacce' Lawan Persik Kediri: Misi Bangkit dari Keterpurukan!
-
5 Hari Tanpa Makan! Bertahan Hidup Bersama Ambulans Laut Hilang