Bikin Haru! Kisah Ibu Ini Nekat Kejar Jokowi Demi Kesembuhan Anaknya

Ia hanya bisa menangis haru melihat anaknya yang baru berusia 3 tahun digiring

Muhammad Yunus
Selasa, 13 Agustus 2024 | 16:02 WIB
Bikin Haru! Kisah Ibu Ini Nekat Kejar Jokowi Demi Kesembuhan Anaknya
Pasien Akbar (3 tahun) usai menjalani operasi pemasangan implan koklea di RS Wahidin Sudirohusodo Makassar [SuaraSulsel.id/Istimewa]

Ia berharap anak-anak bisa merdeka untuk mendengar, terbebas dari salah satu kendala tak kasat mata (invisible disability) yaitu gangguan pendengaran atau ketulian.

"Saat ini ketersediaan alat terbatas. Jadi kami memohon kepada Presiden untuk disiapkan alatnya lagi, sehingga bisa bermanfaat anak-anak dalam meraih masa depan yang lebih cemerlang," tutup Fikri.

Kontributor : Lorensia Clara Tambing

Baca Juga:Lomba Mewarnai Bendera Generasi Alfa, Upaya Jaga Nasionalisme di Era Digital

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini