KPU: Politik Uang Tidak Bermartabat Merusak Demokrasi

Sering terjadi pada saat kampanye, masa tenang, dan menjelang hari pemungutan suara

Muhammad Yunus
Kamis, 10 November 2022 | 16:25 WIB
KPU: Politik Uang Tidak Bermartabat Merusak Demokrasi
Ilustrasi: Politik uang tepergok di Pilkada Kota Surabaya [Beritajatim.com]

"Pemilu yang adil adalah perlakuan yang sama terhadap peserta pemilu dan pemilih, tanpa ada pengistimewaan ataupun diskriminasi terhadap peserta atau pemilih tertentu. Asas jujur dan adil mengikat tidak hanya kepada pemilih ataupun peserta pemilu, tetapi juga penyelenggara pemilu," ungkapnya. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini