Kakek Juragan Sawah di Kabupaten Bone Nikahi Janda Usia 19 Tahun, Kepala Desa: Sama-sama Jatuh Cinta, Tidak Ada Paksaan

Pernikahan dengan selisih umur yang terpaut jauh

Muhammad Yunus
Rabu, 11 Mei 2022 | 10:09 WIB
Kakek Juragan Sawah di Kabupaten Bone Nikahi Janda Usia 19 Tahun, Kepala Desa: Sama-sama Jatuh Cinta, Tidak Ada Paksaan
Andi Lenge, kakek berusia 69 tahun, warga Desa Sanrego, Kecamatan Kahu, Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan yang menikahi Ina, perempuan berusia 19 tahun [SuaraSulsel.id/Istimewa]

"Tidak ada paksaan seperti yang orang bilang. Itu murni pernikahan suka sama suka," ujar Malla saat dikonfirmasi, Rabu, 11 Mei 2022.

Ia mengatakan keduanya jatuh cinta saat di sawah. Andi Linge melihat Ina adalah sosok pekerja keras sehingga cocok di jadikan istri.

"Perempuannya itu orang yang potong padi di sawahnya Haji (Linge). Jadi disitu mereka dekat dan dia bilang bagus dijadikan istri karena pekerja keras," kata Andi Malla.

Kontributor : Lorensia Clara Tambing

Baca Juga:8 Ribu Wisatawan Kunjungi Tanjung Pallette Kabupaten Bone

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini