Peringatan Dini Cuaca Sulawesi Selatan Minggu 16 Januari 2022: Waspada Gelombang 2,5 Meter

Peringatan dini cuaca Sulawesi Selatan

Muhammad Yunus
Minggu, 16 Januari 2022 | 09:50 WIB
Peringatan Dini Cuaca Sulawesi Selatan Minggu 16 Januari 2022: Waspada Gelombang 2,5 Meter
Gelombang laut menghantam pesisir pantai Kota Parepare, Sulawesi Selatan [SuaraSulsel.id/Istimewa]

SuaraSulsel.id - Peringatan dini cuaca Sulawesi Selatan dan sekitarnya Minggu 16 Januari 2022:

- Pagi Hari: Cerah Berawan. Berpotensi Hujan Ringan di wilayah Barru, Pangkep, Maros, Makassar, Gowa dan Takalar

- Siang/Sore Hari: Hujan Ringan di seluruh wilayah Sulawesi Selatan, dan Hujan Sedang di wilayah Malili, Masamba, Rantepao, Makale, Palopo, Belopa, Enrekang, Barru, Pangkep, Maros, Makassar, Gowa, Takalar. Kecuali Berawan di wilayah Wajo, Watansoppeng, Watampone.

- Malam Hari: Berawan dan berpotensi Hujan Ringan di wilayah Malili, Masamba, Palopo, Belopa, Pinrang, Sidenreng, Pare pare, Barru, Pangkep, Maros, Makassar, Gowa dan Takalar.

Baca Juga:MUI Sulsel Keluarkan Fatwa Jual-Beli Mystery Box di Olshop, Ini Hukumnya

- Dini Hari: Berawan. Berpotensi Hujan Ringan di wilayah Malili, Belopa, Barru, Pangkep, Maros, Makassar, Gowa, dan Takalar

- Suhu Udara: 20 - 32°C.

- Kelembapan Udara: 70 - 95 %.

- Angin: Barat Daya – Barat Laut / 10 - 45 km/jam.

- Peringatan Dini: Moderate Sea (Gel. 1.25-2.5 m) terjadi di: Perairan Parepare; Perairan Spermonde Pangkep bagian barat; Perairan Spermonde Pangkep; Perairan Spermonde Makassar; Teluk Bone bagian selatan;

Baca Juga:Partai Gelora Sulsel Akan Gelar Festival Literasi, Anis Matta: Kebangkitan Pemikiran

Rough Sea (Gel. 2.5-4.0 m) terjadi di: Selat Makassar bagian selatan; Perairan barat Kep. Selayar; Perairan Sabalana; Perairan timur Kep. Selayar; Laut Flores bagian utara, Laut Flores bagian barat; Perairan P. Bonerate - Kalaotoa bagian utara; Perairan P. Bonerate - Kalaotoa bagian selatan; Laut Flores bagian timur.

Prakirawan - BMKG Makassar
Dibuat: 16 Januari 2022, 06:00 WITA

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini