Ini dia 6 Hal yang Menjadi Tanda-tanda Hamil Muda

Meskipun sulit diidentifikasi, namun tanda-tanda hamil muda mungkin dapat diketahui denga melihat sejumlah gejala khusus.

Risna Halidi
Jum'at, 12 November 2021 | 09:15 WIB
Ini dia 6 Hal yang Menjadi Tanda-tanda Hamil Muda
Ilustrasi Hamil (Pexels/Pixabay)

Tanda-tanda hamil muda selanjutnya adalah perubahan emosi secara cepat. Ketika kadar hormone hCG meningkat, wanita hamil merasa sangat lelah, yang membuat suasana hati menjadi mudah berubah.

Dan jangan lupa bahwa kombinasi antara sakit kepala, kembung, sembelit dan nyeri payudara yang hebat juga mendukung perubahan emosi.

3. Suhu Tubuh Basal Tinggi

Mengukur suhu tubuh basal (BBT), atau suhu oral pertama di pagi hari, dapat menunjukan kapan anda sedang berovulasi.

Baca Juga:Daftar 5 Makanan yang Mengandung Asam Folat, Baik untuk Ibu Hamil!

Suhu akan naik sekitar setengah derajat ketika telur dilepaskan dan itu akan menetap sampai mendapatkan menstruasi. Jika mencatat BBT dan menyadari bahwa suhu tidak menurun dalam waktu lebih dari dua minggu, itu bisa dipastikan bahwa anda sedang hamil.

4. Perut Kencang

Perut terasa kencang, bisa menjadi Tanda-tanda hamil muda. Beberapa perempuan mungkin ada yang merasakan sensasi otot seperti ditarik, ditusuk atau diregangkan dibagian perut.

Salah satu penyebab tanda awal kehamilan pada perut adalah rahim yang berkembang serta ligament dan jaringan perut lainnya meregang dengan cepat sebagai cara untuk menyesuaikan pertumbuhan janin.

5. Tidak Bisa Makan

Baca Juga:Jaga Nutrisi selama Kehamilan, Jangan Lupa Konsumsi Ini Setiap Kali Makan!

Ibu hamil akan mengalami perubahan kadar progesterone secara mendadak. Kadar hormone tersebut yang meninggi akan memberikan reaksi tidak nyaman bagi tubuh. Salah satunya gangguan nafsu makan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini