Hubungan AS-China Memanas, China Tuding AS Picu Ketidakstabilan di Tibet

Presiden Donald Trump menunjuk seorang pejabat hak asasi manusia sebagai koordinator khusus untuk masalah-masalah Tibet

Muhammad Yunus
Kamis, 15 Oktober 2020 | 20:54 WIB
Hubungan AS-China Memanas, China Tuding AS Picu Ketidakstabilan di Tibet

Namun para kritikus, yang dipimpin oleh pemimpin spiritual yang diasingkan, Dalai Lama, mengatakan aturan Beijing sama dengan "genosida budaya."

Pada Juli, Pompeo mengatakan AS akan membatasi visa untuk beberapa pejabat China yang terlibat dalam memblokir akses diplomatik ke Tibet dan terlibat dalam "pelanggaran hak asasi manusia." Ia menambahkan bahwa Washington mendukung "otonomi yang bermakna" untuk Tibet.

Meski begitu, Trump yang tidak seperti pendahulunya Barack Obama, belum pernah bertemu Dalai Lama selama masa kepresidenannya. (Antara)

Baca Juga:Kaget Idola Kena Covid-19, Orang yang Sembah Trump sebagai Dewa Meninggal

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini