- FS dianggap krusial karena menjadi dasar penyesuaian proyek
- Perlu dilakukan pendalaman agar proyek stadion tetap sejalan dengan ketentuan tata ruang
- FS akan didanai melalui APBD Perubahan 2025 dengan skema swakelola tipe III
Kepala Dinas Pekerjaan Umum (PU) Makassar, Zuhaelsi Zubir, menambahkan bahwa metode design and build dipilih karena perencanaan dan konstruksi dilakukan secara terintegrasi.
Dengan begitu, risiko keterlambatan dapat diminimalkan dan koordinasi antar pihak menjadi lebih efisien.
“Dengan metode ini, komunikasi antar pihak lebih efisien dan waktu pengerjaan bisa lebih singkat tanpa mengurangi kualitas,” jelas Zuhaelsi.
Pembangunan fisik stadion akan diawali dengan pematangan lahan, termasuk pembangunan drainase, fondasi, dan akses jalan menuju kawasan stadion.
Proyek ini diperkirakan menelan anggaran sekitar Rp300 miliar, yang akan dialokasikan bertahap hingga tahun 2027.
Jika seluruh tahapan berjalan sesuai rencana, Stadion Untia ditargetkan rampung dan bisa diresmikan pada awal tahun 2028.
Dengan pendekatan terencana, kolaboratif, dan efisien, proyek Stadion Untia diharapkan menjadi salah satu ikon baru Kota Makassar—tidak hanya sebagai sarana olahraga, tetapi juga sebagai penanda kemajuan tata kota dan fasilitas publik di wilayah pesisir timur kota.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000