Sementara jika Indah mampu mengkapitalisasi dirinya sebagai representasi Luwu Raya, itu akan menjadi modal yang kuat.
Dikonfirmasi peluang head to head, Danny Pomanto mengaku tak masalah. Ia mengatakan sudah pernah melalui pertarungan dengan dua lawan atau lebih.
Apapun kondisinya, kata Danny, semua nama yang disebut-sebut akan maju di Pilgub merupakan teman dalam berdemokrasi. Semua punya niat untuk membangun Sulsel menjadi lebih baik.
"Jadi mau menang atau kalah, bukan soal pertarungan. Pengujian konsep itu perlu sekali," tegasnya.
Baca Juga: Direktur Eksekutif PT Indeks Politica Indonesia: JK dan Amran Sulaiman Kurang Harmonis
Danny sendiri mengatakan dalam waktu dekat akan melakukan pendaftaran di KPU Sulsel. Apalagi pendaftaran akan deadline akhir Mei mendatang.
Komunikasi dengan parpol pun intens dijalin. Setelah mendapat dukungan dari PDIP, Danny juga akan mengambil formulir dari partai lain.
"Ya, saya akan segera mendaftar," tandasnya.
Kontributor : Lorensia Clara Tambing
Baca Juga: Danny Pomanto Ambil Formulir Bakal Calon Gubernur Sulsel di PPP, PAN dan PDIP
Berita Terkait
Terpopuler
- Eks Pimpinan KPK: Ustaz Khalid Basalamah Bukan Saksi Ahli, Tapi Terlibat Fakta Kuota Haji
- Jahatnya Sepak Bola Indonesia, Dua Pemain Bidikan Persija Ditikung di Menit Akhir
- 5 Rekomendasi Bedak Tahan Air dan Keringat Murah: Anti Luntur Sepanjang Hari
- Klub Impian Masa Kecil Jadi Faktor Jay Idzes Terima Pinangan Aston Villa
- 6 Mobil Bekas 7 Seater Termurah: Nyaman untuk Keluarga, Harga di Bawah Rp 70 Juta
Pilihan
-
Harga Emas Antam Kembali Longsor, Kini Dibanderol Rp 1.907.000/Gram
-
Azizah Salsha, Istri Pratama Arhan Dihujat Habis-habisan Promosi Piala Presiden 2025
-
Diogo Jota Tewas di Jalanan Paling Berbahaya: Diduga Pakai Mobil Sewaan
-
Riau Bangga! Tarian Anak Pacu Jalur Viral Dunia, Ditiru Bintang PSG hingga Pemain AC Milan
-
Baru Jabat 4 Bulan, Erick Thohir Copot Dirut Bulog Novi Helmy Prasetya dan Disuruh Balik ke TNI
Terkini
-
UMKM Kuliner Naik Kelas, Binaan BRI Sukses Ekspor Berkat Strategi Pasar Tepat
-
Fadli Zon Ungkap Fakta Mengejutkan Keris Sulawesi Selatan
-
5 Rumah Adat Sulawesi Selatan: Dari Tongkonan Mendunia Hingga Langkanae Penuh Filosofi
-
Gubernur Sulsel Surati Prabowo, Minta Evaluasi Tambang Emas Raksasa di Luwu
-
Polisi Sebut Korban Tewas di Bulukumba Perakit Bom