SuaraSulsel.id - Ramses Ohee, tokoh Papua dan pelaku sejarah Penentuan Pendapat Rakyat Papua atau Pepera terbaring sakit di Rumah Sakit Marthen Indey Jayapura.
Kapendam XVII/Cenderawasih Kolonel Inf Aqsha Erlangga menjelaskan Kodam XVII/Cenderawasih langsung mengambil sikap untuk membantu proses penanganan. Sampai saat ini Rumah Sakit Marthen Indey Jayapura masih merawat Ramses Ohee.
“Pak Ramses Ohee sedang dalam penanganan pihak Rumah Sakit Marthen Indey (RSMI) Jayapura dan kondisi kesehatan beliau masih stabil,” kata Kapendam XVII/Cenderawasih, Selasa 15 Februari 2022.
Mengutip KabarPapua.co -- jaringan Suara.com, kata kapendam, Panglima Cenderawasih sangat serius membantu dan memantau proses penanganan kesehatan Ramses Ohee.
Baca Juga: Universitas Internasional Papua Diharapkan Percepat Pembangunan Kesejahteraan Warga Papua
“Kodam XVII/Cenderawasih akan semaksimal mungkin memberikan perhatian, khususnya dalam penanganan kesehatan Pak Ramses,” jelasnya.
Untuk kesembuhan Ramses Ohee, Panglima Kodam Cenderawasih bersama seluruh prajurit satuan jajaran Kodam selalu mendoakan kesembuhannya.
“Pak Panglima juga mengajak seluruh masyarakat di Papua untuk mendoakan kesembuhan Pak Ramses,” katanya.
Berita Terkait
-
Ngeri! Kerusuhan Pecah saat Pilkada di Puncak Jaya Papua: Perang Panah hingga Rumah-rumah Dibakar
-
Pilkada Serentak Papua Tengah, Sorotan pada 6 Kabupaten dengan Sistem Noken
-
Pertamina dan Yayasan Pendidikan di Papua Naikkan Angka Literasi hingga 33% dengan Metode Belajar dan Makan Bergizi
-
Masyarakat dan Kepala Suku Distrik Siriwo Menolak Kedatangan Kapal Hovercraft Besar yang Berlabuh di Kali Degeuwo
-
Kunjungan Kardinal Indonesia Jadi Harapan Besar Umat Katolik Papua Tengah
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
-
Ingat! Penurunan Harga Tiket Pesawat Domestik 10 Persen Hanya Berlaku Hingga 3 Januari
-
Uji Tabrak Gagal Raih Bintang, Standar Keamanan Citroen C3 Aircross Mengkhawatirkan
-
Erick Thohir Sebut Aturan Kredit Pembiayaan Rumah Ribet, Target Prabowo Dibawa-bawa
Terkini
-
Unggul Versi Quick Count, Sudirman: Jangan Bereuforia!
-
Pilkada Sulsel 2024: Disabilitas dan Warga Binaan Antusias Menyalurkan Hak Pilih
-
Pelayanan CS BRI Dipuji Netizen Usai Viral di Media Sosial
-
Unhas Pecat Mahasiswa FIB yang Bela Korban Pelecehan Seksual oleh Oknum Dosen
-
Perintah Prabowo! Dua Proyek Bendungan di Sulsel Tidak Dilanjutkan