Pemprov Sulsel Harap Digitalisasi Penyiaran Penuhi Hak Masyarakat

Program pengalihan dari siaran analog ke digital

Muhammad Yunus
Kamis, 11 Mei 2023 | 13:05 WIB
Pemprov Sulsel Harap Digitalisasi Penyiaran Penuhi Hak Masyarakat
Pj Sekprov Sulsel Andi Darmawan Bintang [SuaraSulsel.id/Istimewa]

"Izinkan kami menyampaikan bagaimana kesiapan infrastruktur untuk melakukan siaran digital ini. Kita berharap ekonomi Indonesia terus berkembang sesuai harapan Bapak Presiden pada KKT Asean kemarin," tutupnya.

Turut hadir dalam acara tersebut, Ketua KPI Pusat, Perwakilan Menkominfo RI, Kadis Kominfo Sulsel, Kadis Kominfo Kota Makassar, Kadis Kominfo Kabupaten Takalar, Gowa, Maros dan Pangkep.

Ketua dan Anggota KPID Provinsi Sulsel, Perwakilan Lembaga Penyiaran Televisi Swasta Wilayah Layanan Siaran Sulawesi Selatan I.

Baca Juga:Basmin Mattayang Sebut Gubernur Andi Sudirman Paling Peduli Kondisi Luwu

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini