Mahfud MD: Tidak Ada Islamofobia di Indonesia

Rasa takut yang berlebihan terhadap Islam maupun penganut Islam di Indonesia

Muhammad Yunus
Jum'at, 21 Oktober 2022 | 13:32 WIB
Mahfud MD: Tidak Ada Islamofobia di Indonesia
Mahfud MD, bertindak sebagai Menko Polhukam memberi pernyataan kepada wartawan dalam sebuah konferensi pers. (Twitter/@bangsaonline)

Bahkan, kata Mahfud, dalam kehidupan sehari-hari sudah hidup budaya santri dan islami seperti kebiasaan berpakaian islami di kampus-kampus besar, seperti UI, ITB, dan UGM. Presiden Jokowi dan Wapres Ma'ruf Amin pun, katanya, sering mengundang santri untuk berselawat di Istana Negara.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini