Yuk Nostalgia dengan Lagu Didi Kempot yang Tak Lekang Dimakan Zaman!

Didi Kempot dikenal dengan julukan "The Godfather of Broken Heart". Julukan tersebut diberikan karena lagu-lagu yang kerap ia bawakan bertemakan patah hati.

Nur Afitria Cika Handayani
Kamis, 10 Maret 2022 | 13:28 WIB
Yuk Nostalgia dengan Lagu Didi Kempot yang Tak Lekang Dimakan Zaman!
Didi Kempot [Instagram/@didikempot_official]
  • Pamer Bojo

Lagu ini sering dinyanyikan dan popuker dikalangan masyarakat dengan versi terbaru yaitu versi cendol dawet.

Lagu dengan versi terbaru ini mampu mendongkrak lagu tersebut lebih terkenal dan menjadikan lagu unik dan lebih meriah.

  • Pantai Klayar

Pantai Klayar merupakan salah satu pantai yang indah dan terletak di daerah Pacitan, Jawa Timur.

Lagu  ini menceritakan tentang seseorang yang ditinggal kekasihnya tanpa ada kabar dan harapan.

Baca Juga:Ungkapan 'Sewu' dan Manusia Jawa

  • Sewu Kuto

Lagu ini sempat viral ketika Presiden Jokowi ikut menyanyikan lagu tersebut dalam acara pagelaran wayang kulit.

Lagu ini menceritakan tentang perjuangan seseorang yang mencari keberadaan kekasihnya.

  • Kalung Emas

Lagu ini menceritakan tentang kesedihan ketika seseorang sudah tidak dicintai kekasihnya lagi.

Diibaratkan kalung emas yang diberikan sebagai tanda cintanya yang kini telah luntur dan berubah menjadi biru.

  • Layang Kangen

Lagu "Layang Kangen" memiliki arti "Surat Rindu". Karena rindu adalah hal yang paling abstrak yang bisa dirasakan seseorang saat sedang jatuh cinta.

Baca Juga:Connie Nurlita Wujudkan Mimpi Didi Kempot Rilis Lagu Campursari

Lagu ini cocok didengarkan bagi Anda yang sedang galau atau kangen berat sama seseorang.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini