Roti yang disarankan untuk penderita asam lambung adalah roti yang terbuat dari gandum atau mengandung ragam biji-bijian di dalamnya. Roti jenis ini mengandung banyak vitamin, serat, dan nutrisi yang baik untuk kesehatan lambung.
Selain mengonsumsi makanan untuk penderita asam lambung, Anda juga perlu menghindari kebiasaan yang dapat memicu naiknya asam lambung, seperti merokok, mengonsumsi alkohol dan tidur setelah makan.
Anda dapat mengonsumsi beragam makanan untuk penderita asam lambung di atas, sehingga Anda dapat merasakan manfaatnya.