SuaraSulsel.id - Generasi muda yang bermimpi meraih kebebasan finansial pasti mendambakan penghasilan tambahan (second income) agar cita-citanya lekas terlaksana. Selagi muda dan punya energi lebih, salah satu caranya adalah dengan membuka usaha franchise disamping tetap menjalani karier sehari-hari.
Bisnis franchise menawarkan sejumlah keunggulan dibandingkan bisnis lain, seperti nama brand yang sudah duluan dikenal masyarakat, sistem bisnis dan keuangan yang teruji, dan dukungan pihak franchisor.
Peluang bisnis franchise apa saja sih yang cukup menjanjikan untuk kamu garap sebagai second income? Simak lima rekomendasi berikut ini!
Kedai Minuman
Baca Juga: Jangan Ketinggalan, ACE Hardware Hadirkan BOOM Sale Pakai BRI
Membuka franchise minuman, baik teh, kopi, ataupun boba, masih jadi tren di kalangan pengusaha pemula. Dibandingkan usaha lainnya, kedai model ini unggul karena modalnya relatif kecil, potensi keuntungannya menjanjikan, dan pengelolaannya relatif mudah.
Makanan Cepat Saji
Di tengah aktivitas kota yang serba cepat, masyarakat selalu membutuhkan makanan yang praktis dan mudah disajikan. Makanan cepat saji (fast food) jadi pilihan tepat untuk memenuhi kebutuhan tersebut.
Usaha makanan cepat saji cenderung stabil dan tidak terpengaruh musim. Namun perlu diingat, kualitas makanan wajib selalu diperhatikan agar pelanggan tidak mudah beralih ke franchise lain. Jangan gampang puas, ada banyak pesaing di bisnis ini!
Jasa Ekspedisi
Baca Juga: Untuk Investasi, Ini Cara Beli SBR013 di BRImo
Pertumbuhan pesat sektor e-commerce mendorong ledakan aktivitas jual beli online. Hal ini membuka peluang bisnis yang menggiurkan bagi jasa ekspedisi, karena makin banyak orang yang membutuhkan layanan pengiriman barang.
Jangkauan luas ke berbagai wilayah jadi nilai tambah bagi jenis usaha ini. Potensi keuntungan yang ditawarkan pun cukup menjanjikan, dengan modal yang masih terjangkau.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Rute Konvoi Perayaan Persib Juara BRI Liga 1 Alami Perubahan, Ada Apa?
-
Cek Posisi Karyawan Usai Lulus MT BRI, Syaratnya Mudah!
-
Berapa Lama Akun BRImo Terblokir Karena Salah Password, Ini Penjelasannya
-
Persib Juara, Bali United Yakin Tembus 5 Besar BRI Liga 1 2024-2025
-
Mengatasi BRImo Terblokir Tanpa Perlu Datang ke Bank
Terpopuler
- Olok-olok Sepak Bola Indonesia, Erick Thohir 'Usir' Yuran Fernandes
- Ramadhan Sananta Umumkan Mau Pensiun dari Sepak Bola
- 3 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan RAM 12 GB Terbaik Mei 2025
- 5 Rekomendasi HP Gaming Rp1 Jutaan: Kamera Oke, RAM Besar Baterai Awet
- Suporter Damprat Rizky Ridho di Stadion: Jangan Begitu Kau Ridho!
Pilihan
-
3 Pemain China Jebolan Liga Indonesia: Tak Ada yang Sukses Berakhir Miris
-
Eks Pemain Prancis Ini Cocok Jadi Pelatih Anyar Persija: Mantan Rekan Marc Klok
-
5 Rekomendasi HP Samsung dengan NFC Harga di Bawah Rp 4 Juta, Terbaik Mei 2025
-
Eks Wapres Ma'ruf Amin Lagi-lagi Absen, Sidang Wanprestasi Mobil Esemka Tetap Berlanjut
-
3 Rekomendasi HP Samsung Rp 2 Jutaan Terbaik Mei 2025, Memori Besar Performa Handal
Terkini
-
Rusdi Masse Hengkang ke PSI? Surya: Bagus Banget!
-
Nayla, Gadis di Balik Tembok Elite Makassar: Mimpi Jadi Guru Diganjar Beasiswa Presiden Prabowo
-
Liga Kompas U-14 2024/2025, Cetak Generasi Emas Sepak Bola Sejak Dini
-
Dokter Gigi Meninggal, Unhas Bantah Dugaan Kekerasan di Program Spesialis Kedokteran
-
Cara Beli Paket Data Satu Bulan dengan Klaim Saldo DANA Kaget Hari Ini