SuaraSulsel.id - Masjid Fatimah Umar di Jalan Kompleks BTN Makkiobaji, Kecamatan Manggala, Kota Makassar viral di media sosial.
Setelah warga bernama Hilda Rahman memasang spanduk bertuliskan informasi bahwa masjid tersebut dijual.
Informasi ini pun diunggah akun Facebook Andi Muhammad Nur Syahid. Sehingga mengundang beragam reaksi warganet.
Dalam akunnya, Nur Syahid menulis:
Baca Juga: 8 Target Operasi Patuh Polrestabes Makassar Hari Ini
PAENTENGI SIRI'TA', MASJID DIJUAL DI MAKASSAR
Bismillah perluas jangkauan, hati masih bergemuruh mendengar kabar saudara-saudara di sini, dari jauh malah dapat info di kampung sendiri masjid mau dijual sama anak dari almarhum pemilik tanah yang bersama warga dulu bahu membahu membangun rumah Allah.
Lebih dari dua tahun upaya diplomasi, kami diskusi banyak dengan Imam pengurus, mencari ikhtiar2 dan jalan agar bisa selesai. Tapi sepertinya memang harus diselesaikan dengan dana wakaf dari ummat.
Malu rasanya di kota Makassar yang matanre siri' dan mayoritas muslim sampai harus pasang spanduk seperti ini. Siri' napacce tojengmi ini... klo tidak siri'ki, pacce betulanmi..
Doakan yang baik-baik yah teman-teman, semoga ada jalan keluar agar warga bisa tetap sujud menyembah Allah di sini.
Silakan support dan share, Bismillahirrahmanirrahim
Baca Juga: Keren! Siswa SMKN 8 Makassar Bakal Pamerkan Karya Busana di Paris
Gerakan Ummat beli kembali tanah MASJID FATIMAH UMAR | Rekening pengumpulan Infaq BSI 7194243396 a.n Kurir Langit Makassar | Wajib Konfirm WA https://wa.me/628114219116/
- 1
- 2
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Samsung Murah Rp2 Jutaan: RAM Gede, Kamera Terbaik
- Cari Mobil Bekas Harga Rp35 Jutaan? Ini Rekomendasi Terbaik, Lengkap dengan Spesifikasinya!
- Dulu Hanya Sultan yang Sanggup, Kini Jadi Mobil Bekas Murah: Ini Deretan Sedan Mewah Kelas Atas
- 8 Mobil Bekas Murah 7 Seater Rp60 Jutaan, Pajaknya Lebih Murah dari Yamaha XMAX
- 5 HP Redmi Murah RAM 8 GB, Harga Sejutaan di Mei 2025
Pilihan
-
Puan Tolak Relokasi Warga Gaza, PCO: Pemerintah Cuma Mau Mengobati, Bukan Pindahkan Permanen
-
Wacana 11 Pemain Asing di Liga 1 Dibandingkan dengan Saudi Pro League
-
Dewi Fortuna di Sisi Timnas Indonesia: Lolos ke Piala Dunia 2026?
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik, Super Murah Pas buat Kantong Pelajar
-
Mitsubishi Xpander Terbaru Diluncurkan, Ini Daftar Pembaruannya
Terkini
-
Polda Sulsel Geram! Parkir Liar & Debt Collector Preman Akan Disikat
-
Kenapa Jenderal M Jusuf Belum Diberi Gelar Pahlawan Nasional?
-
Rayakan Loyalitas Nasabah, BRI Gelar BRImo FSTVL 2024 dan Serahkan Hadiah
-
Vonis SYL 12 Tahun Penjara Tak Cukup? KPK Kejar Aset dan Periksa Pejabat Kementan!
-
Saldo DANA Kaget Ratusan Ribu di Jumat Berkah, Cepat Klaim!