"Pihak sekolah kasih toleransi, tidak apa-apa dibawa daripada anak ini tidak sekolah," ujarnya.
"Anaknya juga tidak mengganggu, dia tenang. Paling kalau mau tidur rewel sedikit, jadi kakaknya kasih tidur di sampingnya sambil belajar," ucapnya.
4. Pemkab Jamin Pendidikan
Penjabat Bupati Sinjai Fahsul Falah menjamin Nuraeni bisa mendapatkan pendidikan gratis dan nyaman sama seperti siswa seusianya. Sementara untuk Akbar akan dimasukkan ke kelompok bermain Pendidikan Anak Usia Dini.
"Akbar bisa masuk ke Kelompok Bermain dekat situ. Saya sudah minta pihak keluarga dan pemerintah desa setempat agar bisa membantu mengedukasi. Nuraeni harus fokus belajar," ucap Fahsul.
5. Keluarga Tidak Mampu
Nuraeni dan ayahnya merupakan keluarga tidak mampu. Untuk makan sehari-hari, sang ayah harus bekerja dari ladang ke ladang milik orang.
Sang ayah, Sanu membeberkan bahwa menggendong Akbar ke sekolah telah dilakukan Nuraeni sejak sang istri meninggal enam bulan lalu karena penyakit kanker.
Itu dilakukan Nuraini sebab tak ada yang mengurus Akbar. Sementara dirinya yang berprofesi sebagai petani harus ke ladang untuk dapat menghidupi kedua buah hatinya.
Baca Juga: Ditinggal Nikah, Wanita Ini Gugat ke Pengadilan: Mantan Pacar Harus Bayar Rp127 Juta!
"Menggendong ke sekolah itu dilakukan sejak istriku meninggal enam bulan lalu pada bulan September 2023. Jadi kalau saya ke ladang, Nuraini lah yang bertugas menjaga adiknya, bahkan sampai dibawa ke sekolah," jelasnya.
6. Viral di Medsos
Kisah Nuraeni viral di media sosial dan jadi perhatian banyak pihak. Salah satunya sastrawan Indonesia, Maman Suherman dan Gubernur Sulsel Periode 2021-2023 Andi Sudirman Sulaiman .
Sejumlah bantuan pun sudah disalurkan untuk keluarga Nuraeni. Bahkan donatur menyumbangkan sepeda agar Nuraeni bisa menikmati waktu bermain seperti anak lainnya.
Kontributor : Lorensia Clara Tambing
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
Terkini
-
RMS Resmi Gabung PSI: Di Mana Solidaritasmu?
-
Konsolidasi Kekuatan Keluarga Politik Sulsel di PSI, Ada Apa dengan NasDem?
-
Orang Kaya Stop Belanja, Mal di Kota Makassar Kian Tertekan
-
Jawab Keinginan Kaesang, Gandi Rusdi: InsyaAllah PSI Sulsel Tidak Akan Mempermalukan Ketum
-
Memasuki Babak Baru, Ini 5 Fakta Kasus Rektor UNM Non Aktif Prof Karta Jayadi