SuaraSulsel.id - Mantan Wapres RI Jusuf Kalla (JK) kembali terpilih sebagai ketua Umum Dewan Masjid Indonesia untuk periode 2024-2029 pada Muktamar Dewan Masjid yang ke VIII dilaksanakan di Hotel Sultan pada sabtu 2 Maret 2024.
JK terpilih secara aklamasi seteleh Pimpinan Wilayah DMI seluruh Indonesia menyampaikan pandangan umumnya di sidang Pleno ke-3 Muktamar DMI ke-VIII 2024 tanggal 02 Maret 2024 di Hotel Sultan Jakarta.
Dalam sambutannya JK mengungkapkan dirinya tidak pernah meminta untuk menjadi ketua DMI, Namun ia tidak akan mundur jika diberikan amanah.
“Saya tidak pernah meminta untuk menjadi ketua Umum DMI, tapi saya tidak akan mundur jika diserahi amanah,” ujar JK.
Terpilihnya kembali JK sebagai ketua DMI, menjadikannya ketua DMI selama 3 periode.
Baca Juga: Ditolak Masjid Raya, Ustaz Khalid Basalamah Akan Ceramah di Lapangan Karebosi Makassar
Selama periode kepemimpinan JK, DMI mengalami banyak kemajuan. Salah satunya dengan berdirinya sekretariat DMI di Matraman, Jakarta Timur.
Berita Terkait
-
Bansos PBI JK Kapan Cair? Ini Cara Cek Penerima dan Syaratnya
-
Masjid di Selandia Baru Diduga Sengaja Dibakar, Apa Motifnya?
-
5 Potret Pertunangan Rasyid Rajasa dan Tamara Kalla, Mewah dan Elegan!
-
Kalla Bangun Rumah Sakit Sinar Kasih Gereja Kristen Tentena Senilai Rp47 M
-
Sosok Tamara Kalla, Calon Istri Rasyid Rajasa yang Datang dari Keluarga Terpandang
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Modus Licik Pengusaha Skincare Makassar Lolos BPOM, Kini Terancam UU Pencucian Uang
-
Sudah Pamer Hasil Lab, Skincare Fenny Frans dkk Malah Dinyatakan Berbahaya Oleh Polda Sulsel
-
Ditangkap di Makassar! Remaja Penikam ODGJ di Pangkep Tak Berkutik
-
Dewan Pers Apresiasi Komitmen BRI Tingkatkan Kompetensi Jurnalis
-
Praktik Prostitusi Online di Pangkep Terbongkar