SuaraSulsel.id - Rekomendasi klinik hewan di Makassar, Sulawesi Selatan untuk penanganan binatang kesayangan. Tak perlu khawatir, ada sejumlah klinik hewan yang bisa dituju.
Hewan peliharaan seperti kucing, anjing, kelinci hingga burung juga bisa mengalami masalah kesehatan sama seperti manusia. Apabila kondisi tak kunjung membaik, hewan peliharaan membutuhkan perawatan dari ahlinya.
Salah satu cara yang biasanya dilakukan adalah membawa hewan yang sakit ke klinik di sekitar tempat tinggal Anda.
Klinik hewan mudah dijumpai di Indonesia. Klinik tersebut memberikan pelayanan medis khususnya untuk hewan-hewan dengan kondisi tertentu.
Baca Juga: Waspada Modus Penipuan di Makassar: Pelaku Ngaku Kenal Pemilik Toko, Karyawan Dimintai Uang
Berdasarkan Peraturan Menteri Pertanian Republik Indonesia Nomor 03 Tahun 2019, klinik hewan merupakan tempat usaha pelayanan jasa medik veteriner yang memiliki dokter hewan praktik serta fasilitas untuk penanganan hewan.
Bagi pencinta binatang, berikut rekomendasi klinik hewan di Makassar yang bisa dikunjungi:
1. Makassar Pet Clinic (MPC)
Alamat: Jl. Monumen Emmy Saelan No.103A, Tidung, Kec. Rappocini, Kota Makassar, Sulawesi Selatan 90222
Buka: 24 jam
No. Telepon: 0823-3292-2222
2. Doc Pet Clinic
Baca Juga: Profil Joao Pedro, Gelandang Anyar PSM Makassar dari Timor Leste
Alamat: Ruko New Zamrud, Jl. A.P. Pettarani No.7, Bua Kana, Rappocini, Makassar, Sulawesi Selatan 90222
Buka: 24 Jam
No. Telepon: 0811-5050-4141
Berita Terkait
-
Harga Tiket Kapal Laut Makassar-Surabaya April 2025 dengan Jadwal Terbaru
-
Kandaskan CAHN FC, PSM Buka Kans Akhiri Titel Juara Bertahan Puluhan Tahun Wakil Singapura
-
Hina Indonesia Negara Miskin, Anco Jansen Kini Semprot Mees Hilgers Cs
-
Kandaskan CAHN FC, PSM Makassar Lanjutkan Hegemoni Persepakbolaan Indonesia atas Vietnam
-
Wanita ML di Makassar Tewas, Polisi: Ditemukan Tergantung di Kamar Mandi
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Prabowo Percaya Diri Lawan Tarif Trump: Tidak Perlu Ada Rasa Kuatir!
-
Magisnya Syawalan Mangkunegaran: Tradisi yang Mengumpulkan Hati Keluarga dan Masyarakat
-
PT JMTO Bantah Abu Janda Jadi Komisaris, Kementerian BUMN Bungkam
-
Pantang Kalah! Ini Potensi Bencana Timnas Indonesia U-17 Jika Kalah Lawan Yaman
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan RAM 8 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Balap Perahu Hias dan Lebaran Ketupat: Dua Tradisi Unik di Gorontalo dan Mataram
-
Gelap Ruang Jiwa: Bisnis Aksesori Binaan BRI yang Ekspansi Global Lewat BRI UMKM EXPO(RT) 2025
-
Batal Nikah Gegara Uang Panai? Rumah Calon Pengantin Pria di Jeneponto Hancur
-
Muhammadiyah Sindir Tata Kelola Kampus: Hindari Personal, Keluarga, dan Kelompok
-
Hercules Sumbang Rp50 Juta untuk Pondok Pesantren As'adiyah Sengkang