SuaraSulsel.id - Es Pisang Ijo merupakan makanan yang identik dengan Kota Makassar. Selain rasanya yang enak, keberadaan pisang sebagai bahan utama juga bagus untuk kesehatan. Berikut ini resep es pisang ijo yang bisa dicoba di rumah.
Bila membahas tentang asal usul es pisang ijo, hingga kini belum ada penelusuran khusus yang menguak tentang sajian ini.
Banyak orang meyakini bahwa es pisang ijo sebenarnya berasal dari Jawa, yang dipopulerkan para perantau di Sulawesi Selatan.
Keyakinan itu didasari atas nama "Ijo". Ijo dalam bahasa Jawa berarti warna hijau.
Dalam sajiannya, pisang yang dikukus dilapisi kulit yang terbuat dari tepung beras, tepung terigu, garam, santan dan gula pasir. Kulitnya berwarna hijau.
Namun, di Kota Makassar ada juga cerita lain tentang es pisang ijo. Ijo dalam nama ini bukanlah sebuah warna namun merupakan nama seseorang.
Tak diketahui versi mana yang merupakan fakta asal usul Es Pisang Ijo.
Namun yang pasti, Es Pisang Ijo sangat disukai, tanpa peduli asal usulnya.
Cita rasa yang dihadirkan dari pisang, bubur sumsum dan kuah santannya sangat menggugah selera.
Baca Juga: Resep Ramadhan: Es Pisang Ijo, Menu Takjil Paling Laris ketika Bulan Ramadhan
Es Pisang Ijo kini mudah ditemui di seluruh wilayah Indonesia. Pedagang Es Pisang Ijo akan semakin ramai ketika bulan Ramadan.
Jika ingin mencoba, sejatinya membuat Es Pisang Ijo tidak sulit. Bahan-bahan yang dibutuhkan mudah didapat di pasar tradisional maupun swalayan.
Berikut ini bahan yang dibutuhkan untuk membuat Es Pisang Ijo, seperti dikutip dari Sehatq.
Bahan ini menyesuaikan porsi dengan 10 buah pisang:
Bahan Pisang Ijo
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
[CEK FAKTA] Benarkah Dukcapil Makasar Melakukan Aktivasi IKD Via Telepon?
-
Disnakertrans Sulsel Perluas Edukasi K3 Hingga Sektor UMKM
-
Kasus Kekerasan Seksual Pekerja Makassar Diusut Tuntas di Bawah UU TPKS
-
Pelantikan PPPK Pupus! Siapa Hapus Data 480 Guru Honorer Kabupaten Gowa?
-
PSI Siap Sambut Kehadiran Rusdi Masse di Rakernas Makassar