SuaraSulsel.id - Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (DPMD) Manggarai Barat Melkior Nudin mengatakan, sejumlah oknum kepala desa terindikasi bermasalah.
"Namun beberapa sudah diselesaikan," kata Nudin di Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur, Minggu (14/8/2022).
Mengutip Telisik.id -- jaringan Suara.com, oknum kepal desa yang dimaksud, indikasi masalahnya beragam. Antara lain terkait dugaan pelanggaran pengadaan bibit porang, bantuan langsung tunai, pengerjaan jalan, pengerjaan air minum, dan bendahara desa menghilang.
"Walau kemudian bendahara itu kini telah kembali ke desanya," kata Nudin.
Baca Juga: Polda Serahkan Berkas Kasus Korupsi Dana Hibah Dispora Kepri ke Kejati
Kata Nudin, pihaknya mengetahui para oknum Kades terindikasi bermasalah karena ada laporan warga desa setempat ke DPMD. Ada pula karena diberitakan wartawan.
Dari sekian hal tersebut, sekarang ada kasusnya sedang dalam proses hukum. Sebab warga desa bersangkutan langsung lapor indikasi penyelewengan oknum Kades ke lembaga penegak hukum di Labuan Bajo.
Sementara itu Bupati Manggarai Barat, Edi Endi mengingatkan para Kades yang lain agar mengelola keuangan desa secara baik dan transparan.
"Pihak PMD dan Inspektorat harus kerja betul dalam mengaudit dana desa," ujarnya.
Baca Juga: Surya Darmadi Tersangka Korupsi Rp 78 Triliun Diduga Tidak Berada di Singapura
Berita Terkait
-
KPK Sebut Sekda Bengkulu Kumpulkan Seluruh Ketua OPD dan Kepala Biro, Untuk 'Muluskan' Rohidin di Pilkada
-
Gubernur Bengkulu Jadi Tersangka, KPK Sebut Rohidin Mersyah Palak Kepala Dinas Untuk Dana Pilkada
-
Sekda Bengkulu dan Ajudan Rohidin Mersyah Jadi Tersangka Korupsi Pemerasan-Gratifikasi
-
OTT Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah, KPK Sita Rp7 Miliar
-
Tok! KPK Umumkan Gubernur Bengkulu, Rohidin Mersyah Jadi Tersangka
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Desas-desus Shell Mau Hengkang dari RI Masih Rancu, SPBU Masih Beroperasi
-
Media Asing Soroti 9 Pemain Grade A Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Siapa Saja?
Terkini
-
Kinerja Cemerlang BRI: Sunarso Dedikasikan Penghargaan The Best CEO untuk Insan BRILiaN
-
Lari Bareng di Bali Bisa Borong Hadiah Ratusan Juta
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya, Banyak Hadiah dan Hiburan Menarik
-
Apakah Garmin Venu 3 Memiliki Layar Sentuh? Temukan Jawaban Beserta Fitur-Fitur yang Dimilikinya
-
Sosok Kasatreskrim AKP Ryanto Ulil Anshar Yang Ditembak Mati Rekannya Sendiri