SuaraSulsel.id - Keindahan negara Indonesia pada saat itu tentunya sangat membuat Ismail Marzuki kagum hingga menjelaskannya lewat lagu Rayuan Pulau Kelapa.
Lagu Rayuan Pulau Kelapa adalah lagu Indonesia yang release pada 1914.
Lagu Rayuan Pulau Kelapa diciptakan oleh Ismail Marzuki. Lirik lagu menggambarkan indahnya pantai, laut, dan daratan negara Indonesia.
Lirik tersebut menggambarkan berbagai macam hal seperti flora dan fauna.
Lagu ini menjadi lagu yang spesial bagi Indonesia. Lagu ini terkenang pada tahun 1940-an dan 1950-an sebagai lagu nasional hingga sekarang dan sebagai lagu yang istimewa bagi kaum ekspariat.
Lirik lagu Rayuan Pulau Kelapa merupakan lirik dengan kategori teks deskripsi tentang keindahan alam Indonesia.
Lagu ini kemudian mendapat apresiasi yang sangat baik hingga disiarkan di berbagai macam stasiun televisi.
Pada masa pemerintahan Soeharto, TVRI menayangkan lagu ini setiap malam hari. Kemudian di tahun 2014, lagu ini digunakan closedown oleh stasiun televisi Indosiar, TransTV, DAAI TV, Rajawali Televisi, dan lain sebagainya.
Berikut lirik lagu Rayuan Pulau Kelapa:
Baca Juga: Hari Pahlawan 2021, Google Doodle Tampilkan Ismail Marzuki
Tanah airku Indonesia
Negeri elok amat kucinta
Tanah tumpah darahku yang mulia
Yang kupuja sepanjang masa
Tanah airku aman dan makmur
Pulau kelapa yang amat subur
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir