SuaraSulsel.id - Tiga orang anak dibawah umur lima tahun atau balita terlindas mobil saat bermain. Pengemudi mobil mengaku tak melihat korban sama sekali.
Insiden nahas itu terjadi di kompleks perumahan Pondok Asri Sudiang, Kota Makassar, Kamis, 27 Januari 2022. Tiga orang anak terlihat sedang bermain di tengah jalan, di dalam gang sempit.
Video detik-detik penabrakan ini terekam CCTV kompleks perumahan. Akun Rendra Haternick membagikannya di media sosial facebook.
Dalam video itu terlihat tabrakan terjadi saat mobil minibus berwarna hitam hendak berbelok. Nahas, mobil itu langsung menabrak tiga orang anak yang sedang bermain di tengah jalan, di dekat arah belokan.
Baca Juga: Diberi Uang Jajan dan Fasilitas Game Online, Anak di Kota Makassar Jadi Korban Sodomi
Satu orang anak yang memakai baju pink dalam video sempat menyelamatkan diri dengan melompat ke pinggir pagar. Sementara dua anak lainnya langsung terlindas ban dan masuk ke dalam kolong mobil.
Pengendara mobil kemudian turun dari mobil dan langsung meminta pertolongan. Warga lalu datang berbondong-bondong menyelamatkan korban yang terjepit ban mobil.
Satu anak yang diketahui bernama Najwa berusia 4 tahun dinyatakan tewas di tempat. Sementara, satu anak bernama Nur Agni masih dirawat di rumah sakit. Satunya lagi dinyatakan hanya mengalami luka ringan.
Pembagi video bernama Renra mengaku pengemudi adalah tetangga korban. Ia habis menjemput anak sekolah saat kejadian.
Saat hendak berbelok, Rendy, kata Renra mengaku tak memperhatikan anak yang sedang bermain tersebut. Karena memang jalan di gang itu sempit dan hanya bisa dilalui satu mobil.
Baca Juga: Menyongsong Era Mobil Listrik, Aliansi Renault-Nissan-Mitsubishi Tetapkan Roadmap 2030
Renra mengaku pihak keluarga akan melaporkan kejadian ini ke Polsek Biringkanaya, Jumat, 28 Januari 2022. Apalagi pengemudi tidak menyerahkan diri usai menabrak.
Berita Terkait
-
Viral Mobil Mewah Lexus Diduga Milik Dedi Mulyadi Dikawal Patwal, Ternyata Nunggak Pajak
-
Mirisnya Pabrikan Asal China Ini di Indonesia, Beberapa Produknya Tak Laku Di 2025
-
Dari Saweran Rp150 Juta ke Hadiah Honda HR-V: Perjuangan Nathalie Holscher untuk Sang Anak
-
Viral! Wanita Kehilangan Sepeda di MRT, Esoknya Dapat Kejutan Tak Terduga dari Komunitas Sepeda
-
Terungkap, 5 Fakta di Balik 3 Mobil Polisi Terbakar Dekat TPU Pondok Ranggon
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Wagub Sulsel Kagum! PT Vale Buktikan Tambang Bisa Jadi Penjaga Bumi
-
BRI Dukung Batik Tulis Lokal Lamongan Menjangkau Pasar Global
-
Puskesmas Toraja Utara Diduga Tolak Jemput Pasien Kritis, Ini Kata Dinas Kesehatan
-
BRImo Versi Billingual Resmi Rilis, Simak Fitur Barunya Di Sini
-
Didukung BRI, Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional