SuaraSulsel.id - Drama korea selalu mempunyai cerita menarik dan tidak membosankan. Terdapat rekomendasi drama korea romantis yang bisa ditonton dan dinikmati di sela-sela waktu luang.
Drama korea bergenre romantis selalu membuat baper penontonnya. Dikemas dan diperankan oleh aktor dan aktris yang manis dan romantis, drama korea selalu berhasil menghibur para penonton.
Berikut rekomendasi drama korea romantis yang bisa ditonton:
1. Descendants of the Sun
Drama ini mengisahkan seorang prajurit khusus yang jatuh cinta kepada seorang dokter. Dalam perjalanan cintanya diwarnai dengan konflik luar.
Tokoh utama Shi Jin, Mo Yun, Dae Young.
2. The Heirs
Drama ini menceritakan kisah cinta sebuah pasangan dengan status sosial berbeda. Seorang pewaris Empire Grup jatuh cinta dengan seorang asisten rumah tangganya. Tokoh utama Kim Tan, Eun Sang, Young Do.
3. Exrtraordinary You
Baca Juga: Rekomendasi Drama Korea 2021, Genre Thriller hingga Romance Tipis-tipis
Drama ini menceritakan Eun Dan Oh yang menyadari bahwa ternyata dirinya selama ini hidup di dunia komik dan berada di bawah kendali penulis komik. Diprediksi akan meninggal karena penyakit jantung, Dan Oh mencari alur cerita lain.
4. Love with Flaws
Drama ini menceritakan seorang pria tampan yang narsis. Ia jatuh cinta kepada guru olahraga yang membenci pria tampan kecuali dirinya. Tokoh utamanya adalah Seo Yeon, Kang Woo dan Mi Kyung.
5. Love Alarm
Drama ini mengisahkan sebuah aplikasi unik yang diberi nama Joalarm. Keunggulan aplikasi itu adalah para pengguna bisa mengetahui orang yang disukai hanya dalam jarak 10 meter. Kemudian sejumlah orang pun dipertemukan lewat aplikasi itu.
6. My ID is Gangnam Beauty
Berita Terkait
-
5 Drama Korea Terbaik 2021: Hospital Playlist 2 hingga Squid Game
-
5 Rekomendasi Film Lee Joon Hyuk, Guest Role Drama Korea Our Beloved Summer
-
Rekomendasi Drama Korea 2021, Genre Thriller hingga Romance Tipis-tipis
-
3 Pemeran Utama Wanita dalam Drama Korea 'The One and Only,' Ada Joy Red Velvet!
-
3 Rekomendasi Drama Korea Romantis untuk Penonton 17+, Sudah Menontonnya?
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Tangis Bupati Gowa Pecah Lihat Kondisi Warga Miskin Ekstrem
-
Kampung Nelayan di Sulsel Ekspor Perdana Ikan Segar ke Arab Saudi
-
Waspada! Begini Rentetan Modus Jaksa Gadungan di Sulsel
-
CEK FAKTA: Benarkah Air Sinkhole di Limapuluh Kota Menyembuhkan Penyakit?
-
Begini Perkembangan Terbaru Penanganan Kasus di Morowali oleh Polda Sulteng