SuaraSulsel.id - Pelaksana Tugas Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman memberikan bantuan keuangan tahun anggaran 2021. Untuk Pemerintah Kabupaten Kepulauan Selayar senilai Rp8 Miliar.
Bantuan itu diperuntukkan untuk penanganan kedaruratan bencana yang melanda Selayar.
Diketahui, gempa yang berpusat di Nusa Tenggara Timur (NTT) berdampak hingga di Sulawesi Selatan, pada Selasa (14/12/2021).
Gempa bumi dengan kekuatan 7,4 magnitudo, mengakibatkan ratusan rumah rusak, rumah ibadah, sekolah dan infrastruktur lainnya di Kabupaten Kepulauan Selayar.
Baca Juga: BNPB: 3.900 Warga Kabupaten Selayar Mengungsi Dampak Gempa M 7,4 di Laut Flores
Ada empat kecamatan yang terdampak gempa. Kecamatan Takabonerate, Kecamatan Pasilambena, Kecamatan Pasimarannu, dan Kecamatan Passimasunggu.
Pelaksana Tugas Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman menyampaikan, Jum'at (17/12/2021) sudah mencairkan bantuan keuangan senilai Rp8 Miliar. Untuk pananganan kedaruratan bencana gempa 7,4 magnitudo yang terdampak di Kabupaten Kepulauan Selayar.
Sudirman berharap, bantuan tersebut dapat dimanfaatkan oleh Pemerintah Kabupaten Kepulauan Selayar. Sesuai peruntukannya untuk kedaruratan dampak bencana Selayar.
"Utamanya untuk upaya pemulihan dan kedaruratan kepada korban terdampak gempa. Serta kita harap Pemda Selayar dapat melakukan sistem penganggaran yang betul-betul dibutuhkan oleh masyarakat serta dapat dipertanggungjawabkan secara tepat dan akuntabel," kata Sudirman, Sabtu 18 Desember 2021.
Kunjungi Lokasi Bencana
Baca Juga: Komunikasi Seluler ke Pasilambena Kepulauan Selayar Kembali Normal
Pelaksana Tugas Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman akan berkunjung ke Kabupaten Kepulauan Selayar, Sabtu (18/12/2021).
Berita Terkait
-
Duet Andi Sudirman Sulaiman - Fatmawati Rusdi Daftar Pilgub di KPU Sulsel
-
Intip Koleksi Kendaraan Danny Pomanto dan Andi Sudirman, Bakal Calon Gubernur Sulsel
-
Andi Sulaiman-Fatma Temui Airlangga, Minta Tiket Maju Pilgub Sulsel
-
Dipimpin Langsung AHY, Demokrat Beri Dukungan ke Andi Sudirman Sulaiman dan Fatmawati Rusdi di Pilgub Sulsel
-
Demokrat Resmi Dukung Andi Sudirman - Fatmawati Rusdi di Pilgub Sulsel, AHY Ungkap Alasannya!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Didukung BRI, Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional
-
Bertengkar dengan Istri, Pria Ini Cari Ketenangan di Jalan Tol Makassar
-
Gurita Bantaeng Mendunia: Ekspor Perdana Rp2,3 Miliar ke Amerika Latin
-
Kapan UTBK 2025 Unhas? Ini Jadwal dan Kesiapan Terbaru dari Panitia
-
Sampai Kapan Program Link Saldo DANA Kaget Digelar? Ini Jawabannya!