SuaraSulsel.id - Manfaat sup rumput laut kini banyak dicari. Apalagi sup rumput laut banyak dicari setelah ramai diperbincangkan dan dihubungkan dengan aktor Korea Selatan, Kim Seon Ho (KSH).
Kabarnya, aktor drama Korea atau drakor Hometown Cha Cha Cha itu memasak sup rumput laut selama dua minggu berturut-turut untuk sang mantan setelah ia melakukan aborsi.
Ini karena disebut sup rumput laut untuk ibu melahirkan memiliki banyak manfaat kesehatan. Memberikan sup rumput laut atau miyeok guk untuk ibu pascamelahirkan di Korea Selatan juga sudah menjadi tradisi.
"Rumput laut adalah salah satu dari beberapa makanan terbaik yang bisa dikonsumsi agar kelenjar tiroid dan adrenal lebih sehat. Seperti diketahui keduanya adalah gejala yang kerap dialami dalam kondisi postpartum (baru melahirkan)," ujar Ahli Diet New Jersey, Lizzy Swick, mengutip Healthline, Selasa (26/10/2021).
Baca Juga: Agensi Kim Seon Ho Ungkap Detail Kontrak Eksklusif untuk Menutup Rumor
Berikut ini aneka kandungan dalam sup rumput laut yang efeknya baik untuk ibu yang baru melahirkan:
- Tinggi kalsium, yang akan bantu mencegah pengeroposan tulang yang biasanya dialami selama kehamilan dan menyusui.
- Kaya yodium, kandungan ini sangat baik untuk perkembangan otak bayi, sehingga menutrisi kandungan ASI yang akan diberikan ke bayi.
- Rumput laut kaya dengan serat yang ampuh untuk meredakan sembelit.
- Kaya dengan zat besi, yang baik untuk mencegah anemia dan kelelahan yang diderita ibu pasca melahirkan.
Namun hal yang perlu diingat, kadar yodium pada rumput laut bisa sangat tinggi, dan bisa membahayakan kesehatan bayi, sehingga tergantung pada jenis rumput laut yang digunakan dan baca label kemasan. Itulah manfaat sup rumput laut bagi ibu hamil atau ibu yang baru melahirkan.
Berita Terkait
-
Episode 2 'Love Your Enemy': Rating Melonjak, Cinta & Rivalitas Makin Seru!
-
Jeongnyeon: The Star Is Born, Puncaki Peringkat Drama Korea dan Aktor Terbaik
-
3 Drakor Ciamik yang Dibintangi Bae Doona, Ada The Silent Sea
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Lim Ji Yeon di Netflix, Terbaru Ada The Tale of Lady Ok
-
5 Drama Korea Kim Min Kyu yang Wajib Masuk Watchlist, Teranyar 'Bitch and Rich 2'
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
Terkini
-
Terungkap! Sanksi Dosen Pelaku Pelecehan Seksual di Unhas Tidak Berat
-
Daftar Pemain PSM Makassar Dipanggil PSSI untuk Piala AFF 2024
-
Kinerja Cemerlang BRI: Sunarso Dedikasikan Penghargaan The Best CEO untuk Insan BRILiaN
-
Lari Bareng di Bali Bisa Borong Hadiah Ratusan Juta
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya, Banyak Hadiah dan Hiburan Menarik