SuaraSulsel.id - Rini, perempuan yang menjadi orang tua tunggal mengaku pernah mengalami sakit gigi selama berbulan-bulan. Bermacam obat sudah diminum tapi tidak sembuh. Hingga akhirnya Rini memutuskan untuk berhenti minum obat.
Suatu malam, masih dalam keadaan sakit gigi, Rini merasakan ngilu yang kian parah, ditambah dinginnya suhu AC.
Akhirnya ia memutuskan memakai selimut hingga menutupi kepalanya agar hangat. Karena mematikan AC bisa membangunkan anaknya.
Dengan rasa sakit, tanpa sadar Rini mengucapkan kalimat yang ia sendiri merasa aneh. Karena terus mengucapkannya.
Baca Juga: Alvin Faiz Pembohong! Tak Pernah Ajari Larissa Chou Ngaji, Padahal Baru Masuk Islam
"Saya mengucapkan Astagfirullah, Astagfirullah berulang-ulang hingga saya tertidur," ujarnya.
Kemudian, di pagi hari ketika hendak sikat gigi ia merasakan hal yang aneh. Biasanya ia harus berhati-hati ketika menggosok gigi karena ngilu.
Tapi pagi itu, bahkan dengan ritme yang lebih cepat, ia tak merasakan sakit sama sekali. Saking tidak percayanya pada kejadian tersebut, Rini mengambil air es lalu kumur-kumur, dan tidak merasakan sakit sama sekali.
Ia heran karena sakit gigi yang dideritanya selama ini telah hilang tanpa minum obat. Akhirnya Rini kembali ke kamar mandi untuk mandi dan tanpa disadari ia kembali mengucapkan kalimat yang dia sendiri tidak mengetahui apa maknanya. Ia mengucapkan subhanallah berulang-ulang.
Namun kejadian tersebut ia anggap hal biasa saja, dan berlalu begitu saja. Suatu ketika ia tiba-tiba teringat kalimat yang pernah dia ucapkan. Merasa penasaran ia kemudian bertanya pada teman dekatnya yang Muslim.
Baca Juga: Pindah Agama, Wanita Ini Panen Cibiran Gegara Pakaiannya
"Saya bertanya arti astagfirullah dan subhanallah. Saya tanya temen trus ngomong maaf yah kalau penulisannya salah, lalu teman saya bilang, ini bener kok Rin! Temen saya menjelaskan artinya dan menyuruh saya cari di google lagi supaya nggak salah," ujarnya dalam video chanel Arqom Pictures. Mengutip dari telisik.id -- jaringan Suara.com
Berita Terkait
-
Gaya Rambut yang Dilarang dalam Islam
-
Jawab Kabar Jadi Simpanan Pejabat, Celine Evangelista: Orang Baik Pasti Difitnah
-
Mualaf, Cobaan Celine Evangelista Justru dari Orang Terdekat: Jangan Berhijab Dulu Deh
-
Kapan Celine Evangelista Resmi Mualaf? Ternyata Sudah Belajar Islam Sejak 2017
-
Paus Fransiskus di Mata Muslim Indonesia: Kisah Menyentuh dari Kunjungan yang Tak Terlupakan
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
- Ini 5 Rekomendasi Mobil Bekas Daihatsu di Bawah 100 Juta, Pajaknya Murah Meriah
Pilihan
-
Momen Langka! Pemain Keturunan Maluku Jewer Kapten Timnas Indonesia di Serie A
-
Hasil BRI Liga 1: Gol Sho Yamamoto Bawa Persis Solo Jungkalkan Persita
-
7 Rekomendasi Produk Make Up Lokal BPOM, Murah dengan Kualitas Terbaik
-
Siswa Nakal Jabar 'Disekolahkan' di Barak Militer, Program Mulai Digelar Mei 2025!
-
12 Rekomendasi Mobil Bekas di Bawah Rp100 Juta, Kondisi Oke Tak Bebani Cicilan
Terkini
-
Berkat Pemberdayaan BRI, Serius Pangan Nusantara Sukses Go Global
-
Intip Transformasi Makassar New Port: Pelabuhan Kelas Dunia Siap Dongkrak Ekonomi Indonesia Timur
-
Nikmati Akhir Pekan Seru dengan Klaim Saldo DANA Kaget, Bisa Buat Ngopi Santai!
-
Palopo Memilih Lagi! PSU Pilkada 2025: Siapa Saja yang Bertarung & Apa yang Berubah?
-
Sulsel Gaspol Koperasi Merah Putih, Dukung Ekonomi Desa dan Indonesia Emas 2045