SuaraSulsel.id - Saat menstruasi, kram perut adalah hal yang umum. Namun jika sakitnya tak tertahankan bisa berarti masalah endometriosis.
Melansir dari Healthshots, ketika seorang perempuan melewati siklus menstruasinya, lapisan di dalam rahim atau endometrium mereka menumpuk dan kemudian terlepas. Namun, lapisan ini tumbuh di luar rahim pada mereka yang menderita endometriosis. Hal ini menyebabkan rasa sakit, gejala menstruasi berat, kram perut, dan lain sebaganya.
Dalam mengenali penyakit ini, berikut beberapa gejala endometriosis termasuk kram perut saat menstruasi, antara lain:
1. Rasa Sakit Mengganggu Keseharian
Baca Juga: Benarkah Perempuan Lebih Mudah Terangsang Saat Mau Menstruasi? Ini Faktanya
Nyeri haid dan kram perut adalah bagian yang tak terhindarkan. Namun dalam beberapa kasus, rasa nyeri menstruasi bisa tak tertahankan. Oleh karena itu, jika Anda mengalami rasa sakit atau nyeri menstruasi yang membuat Anda lemas atau bahkan sulit menjalani aktivitas sehari-hari, maka coba lakukan pemeriksaan ke dokter.
2. Merasakan Sakit Terus Menerus
Jika Anda menderita endometriosis, Anda mungkin merasakan sakit di sekujur tubuh, bahkan di perut bagian bawah, pinggul, dan punggung. Meskipun endometriosis sebagian besar terjadi di daerah panggul, kondisi ini juga dapat memengaruhi paru-paru dan hati.
3. Nyeri Sepanjang Bulan
Nyeri endometriosis berhubungan dengan siklus hormonal tetapi kondisi ini tidak hanya terbatas pada saat Anda menstruasi tapi bisa terjadi sepanjang bulan. Hal ini disebabkan karena endometriosis cenderung menyebabkan jaringan parut yang memengaruhi organ atau saraf.
Baca Juga: Campur Air Kencing dan Darah Mens ke Makanan, Cewek Bernama Ola Dibekuk
Oleh karena itu, dokter menyarankan bahwa penting untuk membuat catatan menstruasi agar mengetahui kapan rasa sakit terjadi paling parah.
4. Merasakan Sakit Saat Berhubungan Seks
Jika endometriosis ada di area vagina atau sekitarnya, maka dapat menyebabkan seks yang menyakitkan. Sayangnya beberapa perempuan merasa tidak nyaman menceritakan kondisi ini kepada pasangan atau dokter mereka.
Berita Terkait
-
Ulasan Buku Period Power, Meningkatkan Produktivitas Saat Datang Bulan
-
Haid Tidak Teratur? Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya Secara Alami
-
7 Bahan Alami untuk Pelancar Haid yang Aman dan Berkhasiat
-
Penyebab Bau Tidak Sedap Saat Menstruasi, Wanita Wajib Tahu!
-
3 Tanda Haid Berbahaya dan Berisiko Tumor Rahim, Perempuan Harus Cek!
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Ingat! Penurunan Harga Tiket Pesawat Domestik 10 Persen Hanya Berlaku Hingga 3 Januari
-
Uji Tabrak Gagal Raih Bintang, Standar Keamanan Citroen C3 Aircross Mengkhawatirkan
-
Erick Thohir Sebut Aturan Kredit Pembiayaan Rumah Ribet, Target Prabowo Dibawa-bawa
-
Hore! Harga Tiket Pesawat Domestik Turun 10% Sepanjang Libur Nataru
-
Broto Wijayanto, Inspirator di Balik Inklusivitas Komunitas Bawayang
Terkini
-
Unggul Versi Quick Count, Sudirman: Jangan Bereuforia!
-
Pilkada Sulsel 2024: Disabilitas dan Warga Binaan Antusias Menyalurkan Hak Pilih
-
Pelayanan CS BRI Dipuji Netizen Usai Viral di Media Sosial
-
Unhas Pecat Mahasiswa FIB yang Bela Korban Pelecehan Seksual oleh Oknum Dosen
-
Perintah Prabowo! Dua Proyek Bendungan di Sulsel Tidak Dilanjutkan