SuaraSulsel.id - Pasangan Mohammad Ramdhan Pomanto-Fatmawati Rusdi (Danny-Fatma) menjadi pasangan pertama yang hadir mendaftar di Kantor KPU Kota Makassar, Jumat (4/9/2020).
Diantar ratusan pendukung, pasangan ini hadir sejak Pukul 08.00 Wita. Memakai seragam berwarna oranye. Lengkap dengan masker dan kaos tangan. Disambut Anggota KPU Makassar.
Sebelumnya pasangan ini mendeklarasikan diri maju pada Pilwalkot Makassar 2020. Digelar di atas kapal pinisi di Pantai Losari, Kamis (3/8/2020).
Deklarasi pasangan yang memiliki slogan ADAMA ini dihadiri pimpinan partai politik pengusung. Partai NasDem, Gerindra, PBB, dan Gelora.
Baca Juga: Kapolda Sulsel Irjen Pol Merdisyam Mantan Direktur Intelijen
Deklarasi Danny-Fatma disiarkan secara langsung di MetroTV. Selain itu, disiarkan langsung di berbagai platform media sosial. Membuka 3.000 lokasi nonton bareng di seluruh kelurahan dan kecamatan.
Dalam sambutannya, Danny Pomanto mengatakan, slogan "Makassar Dua Kali Tambah Baik" adalah sebuah tekad. Perubahan progresif terencana dan terukur.
Sekaligus menjadi target pencapaian dalam kinerja lima tahun di segala bidang dan di seluruh Kota Makassar. Secara merata dan dapat dirasakan langsung semua lapisan masyarakat tanpa terkecuali.
Untuk mewujudkan target Makassar dua kali tambah baik, kata Danny, dibutuhkan pelayanan publik standar dunia. Bekerja dalam sebuah sistem terpadu.
Visi ADAMA diwujudkan dalam tiga misi.
Baca Juga: Viral Ibu dan Anak Minta Ayah Diduga Pemerkosa Dibebaskan, Begini Faktanya
Pertama, revolusi SDM dan percepatan reformasi birokrasi menuju SDM kota yang unggul dengan pelayanan publik kelas dunia bersih dari indikasi korupsi.
Berita Terkait
-
Andalan Hati Klaim Unggul 61 Persen, DIA Klaim Menang 57 Persen
-
Duet Andi Sudirman Sulaiman - Fatmawati Rusdi Daftar Pilgub di KPU Sulsel
-
MK Ubah Aturan Pilkada, Danny Pomanto: Takdir Allah yang Berbicara
-
Intip Koleksi Kendaraan Danny Pomanto dan Andi Sudirman, Bakal Calon Gubernur Sulsel
-
Dipimpin Langsung AHY, Demokrat Beri Dukungan ke Andi Sudirman Sulaiman dan Fatmawati Rusdi di Pilgub Sulsel
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Didukung BRI, Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional
-
Bertengkar dengan Istri, Pria Ini Cari Ketenangan di Jalan Tol Makassar
-
Gurita Bantaeng Mendunia: Ekspor Perdana Rp2,3 Miliar ke Amerika Latin
-
Kapan UTBK 2025 Unhas? Ini Jadwal dan Kesiapan Terbaru dari Panitia
-
Sampai Kapan Program Link Saldo DANA Kaget Digelar? Ini Jawabannya!