3 Desa Tenggelam, Begini Kondisi Proyek Rp4,15 Triliun Bendungan Jenelata Gowa

Progres pembangunan Bendungan Jenelata menunjukkan peningkatan secara signifikan selama masa pendampingan

Muhammad Yunus
Selasa, 21 Oktober 2025 | 18:20 WIB
3 Desa Tenggelam, Begini Kondisi Proyek Rp4,15 Triliun Bendungan Jenelata Gowa
Bupati Gowa Sitti Husniah Talenrang, mendampingi kunjungan lapangan Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman dan Kepala Kejaksaan Tinggi Sulsel, Agus Salim di Bendungan Jenelata, Kecamatan Manuju, Gowa, Selasa (21/10/2025) [Suara.com/Humas Gowa]
Baca 10 detik
  • Komitmen bersama mengawal proyek strategis nasional dengan nilai investasi Rp4,15 triliun
  • Total lahan yang dibutuhkan pada pembangunan bendungan seluas 1.772,28 hektare
  • Proyek pembangunan Bendungan Jenelata ini meliputi tiga desa

Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman, menyampaikan apresiasi kepada Kejati Sulsel atas pengawalan pembangunan dan kinerja serta programnya dalam melakukan upaya preventif dan pencegahan pelaksanaan proyek tersebut.

"Saya mengakui kinerja beliau sangat peduli kondisi pembangunan daerah," katanya.

Proyek pembangunan Bendungan Jenelata ini meliputi tiga desa, masing-masing Desa Tanakaraeng, Desa Pattalikang dan Desa Moncongloe, Kecamatan Manuju, Kabupaten Gowa, Provinsi Sulsel berjarak 25 kilometer dari Kota Makassar.

Adapun manfaat utama kehadiran bendungan ini nantinya akan mereduksi banjir periode ulang 50 tahun dari 1.037 meter kubik menjadi 686 meter kubik, serta memberikan suplesi air irigasi untuk 23.340 hektare dengan peningkatan intensitas tanam menjadi 300 persen.

Baca Juga:Anggota Geng Motor Pembusur Warga Ditembak

Bendungan ini juga berpotensi menyediakan air baku total 6,05 liter per detik untuk mendukung SPAM Regional Mamminasata (Makassar, Maros, Sungguminasa, Takalar), termasuk berpotensi adanya Pembangkit Listrik Tenaga Air sekitar 7 MW (megawatt) dan PLTS terapung 244 MW serta pengembangan sektor pariwisata.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini