Iptu Alvian Hidayat Gugat Cerai Dokter KDL, Tidak Mau Disebut Plin-plan

Kelanjutan rumah tangga Iptu Alvian Hidayat. Pasca terbongkarnya kasus perselingkuhan istrinya, dokter KDL.

Muhammad Yunus
Selasa, 31 Oktober 2023 | 11:04 WIB
Iptu Alvian Hidayat Gugat Cerai Dokter KDL, Tidak Mau Disebut Plin-plan
Alvian Hidayat dan KDL [tiktok]

"Saya sudah berusaha mencoba menghubungi media tersebut untuk melakukan klarifikasi. Namun hinggah kini belum ada perubahan atau perbaikan," ucapnya.

Menurut Alvian Hidayat, munculnya berita-berita tersebut juga tidak dilakukan melalui sebuah proses konfirmasi atau wawancara dengannya. Dia merasa tidak pernah mengeluarkan pernyataan seperti itu.

"Semua statement saya terkait permasalahan tersebut hanya saya sampaikan ke penyidik, itu pun hanya berupa fakta - fakta dari kejadian yang ada. Dan saya juga tidak pernah menyampaikan bahwa kasus hubungan gelap antar mahasiswa sudah menjadi hal biasa dalam lingkup kampus," ungkapnya.

Saya sudah menyerahkan permasalahan ini untuk ditangani oleh penyidik di Polda Sulsel. Saya juga berharap agar kita semua ikut menjaga situasi yang kondusif dan tidak lagi mengembangkan opini-opini liar. Sehingga tidak mengganggu proses hukum yang sedang berjalan.

Baca Juga:Curhatan Pilu Iptu Alvian Hidayat usai Bongkar Perselingkuhan Istri, Kenang Perjuangan Dapatkan Karina

Hingga berita ini ditayangkan, sosok dokter KDL belum berhasil dimintai klarifikasi. Dokter KDL juga disebut tidak pernah masuk kampus semenjak kasus perselingkuhannya viral.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini