SuaraSulsel.id - Berikut ini drakor terbaik sepanjang masa. Drama Korea belakangan memang merajai dunia.
Popularitasnya bahkan bisa menguasai pasar Asia hingga menyaingi serial produksi Hollywood. Selain plot cerita dan sinematografi yang menarik, visual para pemain yang cantik dan tampan menjadi salah satu faktor kesuksesan drama Korea.
Sejumlah drama Korea (drakor) pun berhasil meraih rating tinggi selama masa penayangannya.
Berikut ini drakor terbaik sepanjang masa:
Baca Juga:Akhir Kisah Drakor Snowdrop Bikin Sedih, Warganet Galau Berjamaah di Twitter
1. Mr. Sunshine
Mr. Sunshine mencetak rating hingga 18,1 persen dan menempati urutan keenam sebagai serial rating tertinggi di Korea.
Drama romantis ini berlatar belakang pada awal 1900-an yang menceritakan tentang Eugene Choi (Lee Byung Hun), seorang mantan budak yang kembali ke Korea dalam misi sebagai tentara AS.
Namun seiring berjalannya waktu, ia jatuh cinta dengan seorang wanita bangsawan muda bernama Go Ae-shin (Kim Tae Ri).
2. Sky Castle
Baca Juga:Snowdrop Berakhir, Penggemar Kecewa dengan Ending Soo Ho dan Young Ro
Drakor yang sukses tak melulu tentang kisah cinta dan komedi, Sky Castle mampu menjadi drama Korea terbaik sepanjang masa karena ceritanya yang relevan dengan kehidupan keluarga kaya di Korea Selatan.
BERITA TERKAIT
Spring of Youth: Kisah Mahasiswa, Musik, dan Mimpi yang Tayang Mei Ini!
20 April 2025 | 07:20 WIB WIBREKOMENDASI
News
Wagub Sulsel Kagum! PT Vale Buktikan Tambang Bisa Jadi Penjaga Bumi
20 April 2025 | 13:31 WIB WIBTerkini