Prakiraan Cuaca Sulawesi Selatan Rabu 22 Desember 2021

Prakiraan cuaca wilayah Sulawesi Selatan dan sekitarnya

Muhammad Yunus
Rabu, 22 Desember 2021 | 05:00 WIB
Prakiraan Cuaca Sulawesi Selatan Rabu 22 Desember 2021
Langit berawan dan hujan di sebagian Kota Makassar [SuaraSulsel.id / Muhammad Yunus]

SuaraSulsel.id - Prakiraan cuaca wilayah Sulawesi Selatan dan sekitarnya, Rabu 22 Desember 2021:

- Pagi Hari: Berawan. Berpotensi Hujan Ringan di wilayah Pinrang, Pare-pare, Barru, Pangkep, Maros, Makassar, Gowa, dan Selayar.

- Siang/Sore Hari: Berawan. Berpotensi Hujan Ringan di wilayah Belopa.

- Malam Hari: Berawan. Berpotensi Hujan Ringan di wilayah Masamba, dan Belopa.

Baca Juga:Pemprov Sulsel Siapkan Hadiah Mobil, Motor, Sepeda, dan HP Bagi Warga yang Sudah Vaksin

- Dini Hari: Berawan. Berpotensi Hujan Ringan-Sedang di wilayah Pinrang, Pare-Pare, Barru, Watansoppeng, Pangkep, Maros, Makassar, Gowa, Takalar, dan Selayar,

- Suhu Udara: 19 - 31°C.

- Kelembapan Udara: 70 - 95 %.

- Angin: Barat Daya – Barat / 10 - 40 km/jam.

- Peringatan Dini: Moderate Sea (Gel. 1.25-2.5 m) terjadi di Perairan barat Kep. Selayar, Teluk Bone bagian selatan, Perairan timur Kep. Selayar, Laut Flores bagian barat, Perairan P. Bonerate - Kalaotoa bagian utara, dan Perairan P. Bonerate - Kalaotoa bagian selatan.
Rough Sea (Gel. 2.5-4.0 m) terjadi di Laut Flores bagian utara dan Laut Flores bagian timur.

Baca Juga:Partai Pengusung Sudah Punya Calon Kuat Wakil Gubernur Sulsel

Prakirawan - BMKG Makassar
Dibuat: 21 Desember 2021, 14:00 WITA

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini