4. Lirik Lagu Balonku
Balonku ada lima
Rupa-rupa warnanya
Merah kuning kelabu
Merah muda dan biru
Meletus balon hijau
Hatiku sangat kacau
Balonku tinggal empat
Kupegang erat-erat
Baca Juga:Mudah Diingat, Ini 8 Lagu Anak Indonesia yang Tak Lekang oleh Waktu
Nina bobo, oh nina bobo
Kalau tidak bobo, digigit nyamuk
Nina bobo, oh nina bobo
Kalau tidak bobo, digigit nyamuk
Nina bobo, oh nina bobo
Hari sudah malam terkabut intan
Nina bobo, oh nina bobo
Bulan kan menjagamu, tidurlah sayang
Kalau tidak bobo, mimpi tak datang
Tidurlah agar pagi cepat menjelang
Tidurlah agar pagi cepat menjelang
Kontributor : Rio Rizalino
Baca Juga:Rilis Lagu Ke-2, Fazka Farhat Ajak Pendengarnya Cintai Alam Indonesia