Bersama KPK, Wali Kota Makassar Diskusi Korupsi Mengikis Suap Perizinan Perumahan

"Kesempatan ini saya menerangkan bahwa izin perumahan itu ada 6 langkah. dari status kepemilikan lahan, tapi disini sudah banyak sekali persoalan yang muncul," ucap Danny.

M Nurhadi | Restu Fadilah
Rabu, 03 November 2021 | 10:15 WIB
Bersama KPK, Wali Kota Makassar Diskusi Korupsi Mengikis Suap Perizinan Perumahan
Walikota Makassar Moh. Ramdhan “Danny” Pomanto tampil sebagai salah salah satu pembicara pada kegiatan yang digelar oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI. (Dok: Pemkot Makassar)

Kegiatan ini juga dihadiri dari Kementerian PUPR, Kementerian ATR/BPN, Persatuan Perusahaan Real Estate Indonesia (REI), Asosiasi Pengembang Rumah Sederhana/Sangat Sederhana Indonesia (APERSI), Walikota Tangerang Selatan, Bupati Bekasi, Walikota Makassar, dan Walikota Depok.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini