Sinopsis Its Okay To Not Be Okay Episode 16, Episode Terakhir yang Menegangkan

Drama Korea Its Okay To Not Be Okay sudah memasuki episode 16 sekaligus episode terakhir.

Risna Halidi
Senin, 01 November 2021 | 07:15 WIB
Sinopsis Its Okay To Not Be Okay Episode 16, Episode Terakhir yang Menegangkan
It's Okay to Not Be Okay

Tak lama setelah itu, Moon Young mengunjungi ibunya di penjara. Tentu saja, Doo Hee jae masih kecewa karena Moon Young tidak mengikuti  jejaknya sebagai seorang psikopat.

Tak Hanya itu, Hee Jae juga menyesalkan , mengapa Moon Young berteman dengan orang-orang seperti Kang Tae. Moon Young sendiri mencoba menekankan, bahwa ia berbeda dengan ibunya itu.

Disisi lain, Moon Young dan Moon Sang Tae (Oh Jung Se) berusaha menyelesaikan dongeng yang sedang mereka buat.

Bahkan, Kang Tae tidak diperbolehkan melihat mereka saat sedang mengerjakan proyek tersebut, dan hal itu cukup membuat Kang Tae Kesal.

Baca Juga:Baru Tamat, 5 Adegan Berkesan di Yumi's Cells yang Bikin Baper

Akhirnya, Buku berjudul “Mencari Jati Diri Sesungguhnya” berhasil terbit. Hal itu cukup membuat Sang Tae senang, sebab namanya sebagai illustrator tertera dalam buku itu.

Bahkan, Sang Tae menceritakan hal itu kepada mendiang ibunya. Hal itu membuat Kang Tae dan Moon Young menangis terharu.

Apa sebenarnya masalah Moon Kang Tae dan Moon Young sebelum berbaikan? Simak Kisahnya di Drama Korea Its Okay To Not Be Okay.

Kontributor : Raditya Hermansyah

Baca Juga:Sinopsis True Beauty, Drama Korea Romantis yang Bikin Baper

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini